Telkomsel Umumkan Susunan Direksi Baru

- Penulis

Kamis, 25 Juni 2020 - 13:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, PelitaJabar – PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk. (Telkom Indonesia) dan Singapore Telecommunications Ltd. (SingTel) selaku pemegang saham PT. Telekomunikasi Selular (Telkomsel) telah mengangkat Direktur Finance, Direktur Network dan Direktur Human Capital Management (HCM)  yang baru pada 24 Juni 2020.

Dengan demikian, susunan Direksi Telkomsel saat ini adalah:

·         Direktur Utama                                                 : Setyanto Hantoro

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

·         Direktur Finance                                                : Leonardus Wahyu Wasono

·         Direktur Sales                                                   : Ririn Widaryani

·         Direktur Network                                              : Hendri Mulya Syam

·         Direktur Planning & Transformation                : Edward Ying

·         Direktur Information Technology                     : Bharat Alva

·         Direktur Marketing                                            : Rachel Goh Hui Min

·         Direktur HCM                                                     : R Muharam Perbawamukti

Pengangkatan Direktur Finance, Direktur Network, dan Direktur HCM yang baru ini dilakukan sejalan dengan strategi perusahaan dalam melanjutkan transformasi perusahaan sebagai leading digital telecommunication company. Rls

Komentari

Berita Terkait

Cetak Advokat Handal, DPD FERARI Jabar dan STAI Siliwangi Gelar PKPA
Penutupan AAYF 2025, Farhan Sebut Bandung Adalah Kota dengan Ragam Budaya Berkumpul dan Bersatu
Vakum 11 Tahun, Farhan Harap Pasar Seni ITB Jadi Agenda Rutin
Malaysia Hingga India Hadiri Pembukaan Asia Africa Festival 2025
Dosen Tel-U Sabet Empowered Women Awards 2025 Tingkat Asia-Pasifik
Uji Tabrak TIGGO 9 Kecepatan 50KM/Jam, Hasilnya Luar Biasa
Keren, Karya Kriya Tekstil dan Fashion Tel-U Pernah Kolab Bareng Desainer Ternama
bank bjb Perkuat Sinergi dengan Pemkab Kuningan Lewat Pinjaman Daerah

Berita Terkait

Senin, 20 Oktober 2025 - 18:36 WIB

Cetak Advokat Handal, DPD FERARI Jabar dan STAI Siliwangi Gelar PKPA

Senin, 20 Oktober 2025 - 17:32 WIB

Penutupan AAYF 2025, Farhan Sebut Bandung Adalah Kota dengan Ragam Budaya Berkumpul dan Bersatu

Senin, 20 Oktober 2025 - 17:21 WIB

Vakum 11 Tahun, Farhan Harap Pasar Seni ITB Jadi Agenda Rutin

Senin, 20 Oktober 2025 - 17:08 WIB

Malaysia Hingga India Hadiri Pembukaan Asia Africa Festival 2025

Minggu, 19 Oktober 2025 - 15:05 WIB

Dosen Tel-U Sabet Empowered Women Awards 2025 Tingkat Asia-Pasifik

Berita Terbaru

Wali Kota Bandung saat meninjau Pasar Seni ITB. PJ/Dok

FEATURED

Vakum 11 Tahun, Farhan Harap Pasar Seni ITB Jadi Agenda Rutin

Senin, 20 Okt 2025 - 17:21 WIB