Yana : Konsistensi Kunci Keberhasilan UMKM

- Penulis

Kamis, 11 Februari 2021 - 11:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Wakil Wali Kota Bandung, Yana Mulayana terus mendorong masyarkat untuk berinovasi mengembangkan potensinya di masa pandemi Covid-19. Terlebih pelaku UMKM, harus kreatif.

“Tentunya Pemkot Bandung mengapresiasi yang sudah dilakukan para pelaku usaha, juga dukungan dari kewilayahan. Karena pandemi Covid-19 ini membawa dampak yang harus dimanfaatkan baik oleh kita,” tuturnya di Kantor Kecamatan Rancasari, Selasa (09/02/2021).

Yana menegaskan, Pemkot Bandung terus berupaya memberikan fasilitas bagi para pelaku usaha. Salah satunya dengan mempertemukan para pelaku usaha dengan para pembelinya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Di antaranya menggelar Bussiness Matching, yang langsung dilihat oleh pembeli melalui media virtual.

“Insyaalah nanti kita tampilkan produk unggulan Kota Bandung, sehingga pembeli nanti bisa melihatnya. Mudah-mudahan tertarik dengan produk kita,” katanya.

Dia mengungkapkan, pelaku usaha harus konsisten menjalani usahanya. Dengan konsistensi dan marketing yang baik, hasil pun akan mudah diraih.

“Harus berkesinambungan, misalnya ketersediaan produk jangan sampai turun,” ujar Yana.

Tak hanya itu, soal penetapan harga pun harus dipikirkan dengan matang. Mulai dari modal, biaya distribusi, hingga harga jual harus dihitung dengan cermat. Sehingga bisa memperoleh laba yang jelas.

“Pengusaha harus betul-betul memahami ini. Sehingga hasil yang didapat bisa digunakan untuk produksi selanjutnya,” tutur Yana.

Dalam kesempatan meninjau UMKM di Kecamatan Rancasari, seraya berpesan tetap yakin meraih sukses dengan terus dan berkreasi.

“Semoga dengan terciptanya sinergi dan kolaborasi antar pemangku kepentingan bdsn para pelaku UMKM, dapat tercipta ekonomi mandiri, tangguh dan unggul,” ujarnya pada postingan di akun Instagram @kangyanamulyana.

Ia pun sampaikan, tercipta sinergi yang baik antar kecamatan dan warganya sehingga dspsr tercipta sekitar 400 UMK.

Luar biasanya, Kecamatan Rancasari memfasilitasi para pelaku UMKM untuk berkreasi dengan membuat co working space yang dapat digunakan untuk berkarya. Rls

Komentari

Berita Terkait

Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb
Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi
Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric
Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih
KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI
Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung
Daop 2 Bandung Lakukan Normalisasi Operasional, Batalkan 3 Perjalanan KA
Dongkrak Ekonomi Masyarakat, YBM BRILiaN Gagas Program MIGP

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:49 WIB

Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:14 WIB

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Januari 2026 - 20:48 WIB

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Januari 2026 - 17:23 WIB

Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih

Selasa, 20 Januari 2026 - 08:37 WIB

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Berita Terbaru

Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Banyak Opsi Racikan Strategi Sang Pelatih. PJ/Dok

FEATURED

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Jan 2026 - 21:14 WIB

bjb Tandamata unggul 3-0 melawan Medan Falcon. PJ/Dok

FEATURED

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:48 WIB

Ir. Andrian Tejakusuma saat menjadi pembicara kegiatan KONI Kota Tasikmalaya. PJ/Joel

FEATURED

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Selasa, 20 Jan 2026 - 08:37 WIB