Gelar Coffee Shop Raisa, Pansus IX Apresiasi UPTD PPSBR

- Penulis

Selasa, 23 Februari 2021 - 12:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Pansus IX Abdul Hadi Wijaya mengapresiasi inovasi dan pelatihan yang dilakukan UPTD PPSBR kepada para remaja binaannya. Salah satunya pelatihan Coffee Shop Raisa.

“Kami mengapresiasi inovasi inovasi yang ada di UPTD Panti Pemberdayaan Sosial Bina Remaja (PPSBR) Dinas Sosial (Dinsos) Provinsi Jawa Barat, inovasi yang ada salah satu contohnya terdapat coffee shop yang bernama raisa yang mempunyai kepanjangan Remaja Mandiri Serba Bisa, hal seperti ini akan menimbulkan kepercayaan diri yang besar bagi remaja binaan PPSBR,” jelas Wakil Ketua Pansus IX Abdul Hadi Wijaya saat Rapat Kerja Pansus IX pembahasan Raperda tentang Perubahan Atas Peraturan Daerah Provinsi Jawa Barat No. 8 Tahun 2019 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah Provinsi Jawa Barat Tahun 2018-2023 di Kantor UPTD Panti Pemberdayaan Sosial Bina Remaja (PPSBR) Dinas Sosial Provinsi Jawa Barat, Kabupaten Bandung Barat (Senin, 22/02/21).

Keberadaan PPSBR yang terletak di daerah strategis pariwisata,menambah nilai plus, dan UPTD PPSBR bisa menjadikan wilayahnya sebagai agro wisata dan berpotensi menambah PAD Jawa Barat serta bisa menjadikan UPTD PPSBR menjadi BLUD (Badan Layanan Usaha Daerah).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Penamaan UPTD PPSBR menjadi Graha Bina Remaja, bisa mengubah stigma masyarakat kearah yang lebih positif dibandingkan kata panti,” pungkasnya. Rls

Komentari

Berita Terkait

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung
XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia
BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang
Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan
Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback
Ada Apa Nih Wali Kota se Indonesia Ngumpul di Bandung
Denny Susanto Minta Ketua PSSI Yogyakarta Dihukum Berat
Ketum KONI Jabar Kukuhkan Komisi & Tim Keabsahan Porprov XV 2026

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 20:45 WIB

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung

Jumat, 18 April 2025 - 14:08 WIB

XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia

Kamis, 17 April 2025 - 16:53 WIB

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 April 2025 - 11:58 WIB

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 April 2025 - 11:31 WIB

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Berita Terbaru

FEATURED

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung

Jumat, 18 Apr 2025 - 20:45 WIB

FEATURED

XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia

Jumat, 18 Apr 2025 - 14:08 WIB

FEATURED

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 Apr 2025 - 16:53 WIB

FEATURED

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:58 WIB

FEATURED

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:31 WIB