Dubes Arab dan SMSI Akan Resmikan Mushola JBS

- Penulis

Kamis, 1 Juli 2021 - 09:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, PelitaJabar – Duta Besar Kerajaan Arab Saudi untuk Indonesia Esam A Abid Althagafi siap mengunjungi Journalist Boarding School (JBS), di Cilegon, Banten.

Hal itu disampaikan Esam kepada pengurus dan anggota Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) yang digelar Rabu, (30/06/2021) secara daring.

“Insya allah kami hadir, sampaikan undangan jauh – jauh hari agar nanti bisa mengatur jadwalnya,” ucap Essam.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara, Ketua Umum SMSI Firdaus menjelaskan, pihaknya sengaja mengundang Duta Besar Arab Saudi untuk mengunjungi JBS.

“Kita memiliki JBS atau Pusdiklat SMSI yang letaknya di Kota Cilegon, Banten, ini merupakan pertama di Indonesia bahkan di Asia dan merupakan pusat pelatihan yang nantinya akan melahirkan generasi jurnalis profesional,” papar Firdaus.

JBS merupakan lembaga pendidikan “Jurnalistik Plus” pertama di Indonesia, bahkan di Asia karena juga mengajarkan siswanya untuk bisa membaca dan menghafal Al-Qur’an.

Di JBS, peserta didik disediakan penginapan di bangunan berlantai dua dengan luas 300 meter persegi.

JBS dilaunching akhir April 2019 lalu itu, kini siap menampung 30 peserta setiap tahun. Mereka akan mengikuti pendidikan selama satu tahun, dengan peningkatan materi secara berjenjang. ***

Komentari

Berita Terkait

Prof Cipto Kembali Maju Pimpin PSTI Jabar
Nuryadi Beberkan Kenapa Tidak Bantu BK Muaythai
Master Suryana Minta Ajang ITN Open IX 2026 Jaga Kualitas
Peran Amplifier dalam Sistem Telekomunikasi : Analisis Penguatan, Bandwidth, dan Kualitas Sinyal
Kajian Gangguan (Noise) dalam Sistem Telekomunikasi serta Pengaruhnya terhadap Kualitas Sinyal
BOD Band : Deg-degan Saat Tampil Bareng Wali Kota Bandung
Farhan Optimis, Sektor Pariwisata Kota Bandung Mulai Bangkit
Dukung Petani Lokal, Pos Gaet Rumah Tani Indonesia

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 15:14 WIB

Prof Cipto Kembali Maju Pimpin PSTI Jabar

Rabu, 7 Januari 2026 - 20:33 WIB

Nuryadi Beberkan Kenapa Tidak Bantu BK Muaythai

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:46 WIB

Master Suryana Minta Ajang ITN Open IX 2026 Jaga Kualitas

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:15 WIB

Peran Amplifier dalam Sistem Telekomunikasi : Analisis Penguatan, Bandwidth, dan Kualitas Sinyal

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:38 WIB

Kajian Gangguan (Noise) dalam Sistem Telekomunikasi serta Pengaruhnya terhadap Kualitas Sinyal

Berita Terbaru

FEATURED

Prof Cipto Kembali Maju Pimpin PSTI Jabar

Kamis, 8 Jan 2026 - 15:14 WIB

Dr. Nuryadi. MPd

FEATURED

Nuryadi Beberkan Kenapa Tidak Bantu BK Muaythai

Rabu, 7 Jan 2026 - 20:33 WIB

Master Suryana

FEATURED

Master Suryana Minta Ajang ITN Open IX 2026 Jaga Kualitas

Rabu, 7 Jan 2026 - 18:46 WIB