Komisi III Minta Pembangunan SPBE PT. Jabar Energi Segera Selesai

- Penulis

Selasa, 5 Oktober 2021 - 09:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KBB, PelitaJabar – Ketua Komisi III DPRD Provinsi Jawa Barat, Cucu Sugyati mengatakan, SPBE PT Jabar Energi menjadi sumber pendapatan bagi Jawa Barat.

‘’Tentunya setelah ini selesai, tentu bisa menjadi sumber pendapatan bagi Jawa Barat, diharap segera berjalan kembali pembangunan SPBE ini yang memang di rasa sudah cukup lama dan dapat bermanfaat nantinya bagi masyarakat luas,” ucap Cucu dan Anggota Komisi III DPRD saat meninjau pembangunan SPBE PT. Jabar Energi di Kabupaten Bandung Barat (KBB) Senin, (4/10/2022).

Sementara Wakil Ketua Komisi III DPRD Provinsi Jawa Barat, Sugyanto Nangolah menambahkan agar proyek ini dapat segera beroperasi, karena menurutnya sudah dua tahun belum juga selesai dan memberatkan pada biaya oprasional yang terus keluar.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Penting bagi kami karena berkaitan dengan pendapatan daerah dengan gas, kendala nya tadi dikatakan dari pertamina diturunkan ke anak perusahaan pertamina dan banyak persyaratan yang harus di penuhi,” tambahnya.

Anggota Komisi III DPRD Provinsi Jawa Barat, Irfan Suryanagara pun ikut menanggapi pembangunan BUMD Jabar itu.

“PT. Jabar Energi ini adalah benefit BUMD, dan BUMD ini juga menjadi kebutuhan untuk rakyat kecil terkait gas 3 kg, harapan saya patra niaga segera membantu opration ini sehingga cepat beroprasi,” pungkasnya. ***

Komentari

Berita Terkait

XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia
BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang
Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan
Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback
Ada Apa Nih Wali Kota se Indonesia Ngumpul di Bandung
Denny Susanto Minta Ketua PSSI Yogyakarta Dihukum Berat
Ketum KONI Jabar Kukuhkan Komisi & Tim Keabsahan Porprov XV 2026
Panglima TNI Sambut Presiden Usai Lawatan ke Timur Tengah

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 14:08 WIB

XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia

Kamis, 17 April 2025 - 16:53 WIB

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 April 2025 - 11:58 WIB

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 April 2025 - 11:31 WIB

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Kamis, 17 April 2025 - 09:31 WIB

Ada Apa Nih Wali Kota se Indonesia Ngumpul di Bandung

Berita Terbaru

FEATURED

XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia

Jumat, 18 Apr 2025 - 14:08 WIB

FEATURED

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 Apr 2025 - 16:53 WIB

FEATURED

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:58 WIB

FEATURED

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:31 WIB

FEATURED

Ada Apa Nih Wali Kota se Indonesia Ngumpul di Bandung

Kamis, 17 Apr 2025 - 09:31 WIB