Gelar I loop Run di 8 Kota

- Penulis

Senin, 5 November 2018 - 14:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar — Telkomsel kembali menyelenggarakan ILOOP Run, acara berlari bersama sejauh 5 Km dan 10 Km dengan perpaduan konsep fun dalam kompetisi.

Dengan tema Cosplay Run, para peserta berlari mengenakan kostum cosplay. yang berlangsung di delapan kota, seperti pada 4 November 2018 di Makassar, 18 November di Cimahi, 25 November di Bekasi, Pekanbaru, Samarinda dan 2 Desember di Medan. Selanjutnya 9 Desember di Surabaya dan terakhir di Pekalongan pada 6 Januari 2019, dengan target total peserta 16.000 pelari.

Vice President Prepaid Marketing Telkomsel, Riny Novitriyanti mengatakan, LOOP berkomitmen mendukung berbagai aktivitas anak muda millennials salah satunya dengan berolahraga.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami mengajak anak muda dan masyarakat di 8 kota untuk membumikan gaya hidup sehat dengan berlari bersama I LOOP Run. Berkolaborasi dengan Mobile Legend, I LOOP run tahun ini jadi lebih seru karena peserta dapat memilih jersey cosplay nya sesuai karakter favorit mereka di Mobile Legend.” kata Riny dalam siaran persnya yang diterima PJ Senin (5/11).

Peserta dapat mendaftar melalui https://loop.co.id/ilooprun mulai 20 September 2018 dan terbatas untuk 2.000 peserta di setiap kotanya.

Seluruh peserta berkesempatan memenangkan beragam hadiah undian senilai total 500 Juta Rupiah. Di antaranya 8 unit Sepeda Motor, 8 paket Liburan ke Korea bareng VIU, 8 Taplus Muda BNI senilai 20 Juta Rupiah, 8 buah Smartphone, saldo TCASH  dan pulsa Telkomsel total Ratusan Juta Rupiah. Mal

Komentari

Berita Terkait

FAGAR Garut Tuntut Kemenpan-RB Cabut SE
Forum PPPK Garut Tuntut Pengangkatan ASN
Pengamanan Idul Fitri, TNI Siagakan 66 Ribu Lebih Personel
Begini Cara Pastikan Mobil Tetap Aman Saat Banjir
Jelang BK Porprov Loncat Indah Tuntaskan Mutasi & Nomor
Vakum 8 Tahun, NPCI Kota Bandung Perjuangkan Peparpelkot
Dadan Nugraha Sebut BK DPRD Garut Berpotensi Langgar UU
AKSI, Grebeg Sahur Hingga Kisah Nyata Ramadan Hadir di INDOSIAR

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 23:17 WIB

FAGAR Garut Tuntut Kemenpan-RB Cabut SE

Rabu, 12 Maret 2025 - 23:08 WIB

Forum PPPK Garut Tuntut Pengangkatan ASN

Selasa, 11 Maret 2025 - 16:59 WIB

Pengamanan Idul Fitri, TNI Siagakan 66 Ribu Lebih Personel

Selasa, 11 Maret 2025 - 16:46 WIB

Begini Cara Pastikan Mobil Tetap Aman Saat Banjir

Senin, 10 Maret 2025 - 17:05 WIB

Jelang BK Porprov Loncat Indah Tuntaskan Mutasi & Nomor

Berita Terbaru

DAERAH

FAGAR Garut Tuntut Kemenpan-RB Cabut SE

Rabu, 12 Mar 2025 - 23:17 WIB

DAERAH

Forum PPPK Garut Tuntut Pengangkatan ASN

Rabu, 12 Mar 2025 - 23:08 WIB

FEATURED

Pengamanan Idul Fitri, TNI Siagakan 66 Ribu Lebih Personel

Selasa, 11 Mar 2025 - 16:59 WIB

FEATURED

Begini Cara Pastikan Mobil Tetap Aman Saat Banjir

Selasa, 11 Mar 2025 - 16:46 WIB

FEATURED

Jelang BK Porprov Loncat Indah Tuntaskan Mutasi & Nomor

Senin, 10 Mar 2025 - 17:05 WIB