Batagor, Kupat Tahu dan Mie Kocok Raih Skor Tertinggi Versi Taste Atlas Awards 2021

- Penulis

Jumat, 27 Mei 2022 - 09:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Kabar bagus nih bagi warga Kota Bandung. Kota yang dikenal sebagai surganya kuliner, mendapat ganjaran sebagai Kota dengan makanan tradisional terbaik di Asia versi Taste Atlas Awards 2021.

Meski meraih posisi kelima dalam Taste Atlas Awards 2021 kategori “Kota Terbaik di Asia untuk Makanan Tradisional, Bandung mendapatkan poin 4,39 setelah Bangkok, Hongkong, New Delhi, dan Seoul.

Sebelumnya, Kota Bandung juga meraih peringkat ketujuh di dunia dengan kategori “Kota Terbaik di Dunia untuk Makanan Tradisional”.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sekitar 16 makanan dan dua minuman lokal khas Bandung masuk ke dalam rekomendasi Tasteatlas.

Selain batagor, mie kocok, kupat tahu, soto Bandung menjadi makanan favorit yang selalu diincar. Bahkan, Batagor dan mie kocok mendapatkan skor tertinggi yaitu 4.5.

Sementara untuk minuman, Bajigur dan Bandrek masuk dalam rekomendasi Taste Atlas.

Bukan tanpa alasan, Bandung dikenal sebagai kota dengan masakan dan jajanan terbaik yang bisa memanjakan lidah para penikmatnya.

Taste Altas merupakan situs asal Kroasia yang fokus mengulas soal makanan tradisional, resep lokal, dan restoran autentik dari seluruh dunia.

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia, Sandiaga Uno merasa bangga Kota Bandung menjadi Kota Terbaik di Asia untuk Makanan Tradisional.

‘Semoga dengan masuknya Kota Bandung di daftar kota dengan kuliner terbaik di Asia bisa meningkatkan jumlah wisatawan, baik domestik maupun mancanegara untuk datang ke Bandung dan mencicipi langsung kuliner terbaiknya,’ papar Sandiaga Uno melalui Instagram akun Pesona Indonesia.

Selain itu, hal ini juga dapat mendorong proses pemulihan ekonomi serta membuka lapangan kerja seluas-luasnya.

‘Dengan begitu kita akan mendorong kebangkitan ekonomi dan peluang usaha serta lapangan kerja yang seluas-luasnya, pungkasnya. ***

Komentari

Berita Terkait

Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb
Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi
Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric
Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih
KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI
Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung
Daop 2 Bandung Lakukan Normalisasi Operasional, Batalkan 3 Perjalanan KA
Dongkrak Ekonomi Masyarakat, YBM BRILiaN Gagas Program MIGP

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:49 WIB

Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:14 WIB

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Januari 2026 - 20:48 WIB

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Januari 2026 - 17:23 WIB

Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih

Selasa, 20 Januari 2026 - 08:37 WIB

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Berita Terbaru

Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Banyak Opsi Racikan Strategi Sang Pelatih. PJ/Dok

FEATURED

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Jan 2026 - 21:14 WIB

bjb Tandamata unggul 3-0 melawan Medan Falcon. PJ/Dok

FEATURED

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:48 WIB

Ir. Andrian Tejakusuma saat menjadi pembicara kegiatan KONI Kota Tasikmalaya. PJ/Joel

FEATURED

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Selasa, 20 Jan 2026 - 08:37 WIB