Tenty Kamal dan TikTok Celeb Kikisos Rilis Single Bintangku

- Penulis

Rabu, 31 Mei 2023 - 17:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, PelitaJabar – Eksistensi Tenty Kamal di industri musik Indonesia telah memikat basis penggemar berdedikasi.

Begitu pula Kikisos, kemampuan bernyanyi seleb TikTok kelahiran 1994 ini, mengingatkan pada Mariah Carey dan mencuri perhatian netizen. Tak pelak, dia sering diundang untuk mengisi berbagai acara televisi nasional.

Karena itu, mereka sepakat meluncurkan single berjudul Bintangku, Jumat 23 Juni 2023 mendatang.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bintangku bisa didapatkan di semua platform musik digital. Sementara videoklip official-nya tayang di YouTube Channel Nada Jwara.

‘Apalagi lagu tersebut ditulis bareng CongQ Perwira, penulis lagu Goyang Bang Jali yang melambungkan Denny Cagur di panggung hiburan Tanah Air,’ beber Tenty Kamal Rabu 31 Mei 2022.

Senada, Kikisos mengungkapkan, dirinya bercita-cita agar lagu ini melegitimasi dirinya.

‘Saya sebagai penyanyi profesional, menawarkan sebuah karya seni yang dapat dinikmati oleh berbagai kalangan penikmat musik Indonesia,’ ucapnya ditempat yang sama.

Pihaknya juga sepakat merambah Pop Melayu, fokus pada tema cinta abadi tak berbalas.

Lagu Bintangku bercerita tentang seorang pria yang mencintai seorang wanita, namun pengorbanan dan pengabdiannya tak berbalas.

Peluncuran lagu Bintangku dari Tenty Kamal dan Kikisos menandai kolaborasi antara dua label, Lotus Record dan Nada Jwara. Di bawah arahan Nico Santoso, Lotus Record mengambil alih sebagai produser dan arransemen lagunya.

Videoklip official-nya menampilkan influencer popular Fajar Sadboy dan Keyla Rimeicha. Secara tidak langsung menggambarkan kisah mereka sendiri yang pernah viral dijodoh-jodohkan oleh netizen. Muhammad Fadhli

Komentari

Berita Terkait

Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb
Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi
Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric
Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih
KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI
Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung
Daop 2 Bandung Lakukan Normalisasi Operasional, Batalkan 3 Perjalanan KA
Dongkrak Ekonomi Masyarakat, YBM BRILiaN Gagas Program MIGP

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:49 WIB

Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:14 WIB

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Januari 2026 - 20:48 WIB

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Januari 2026 - 17:23 WIB

Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih

Selasa, 20 Januari 2026 - 08:37 WIB

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Berita Terbaru

Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Banyak Opsi Racikan Strategi Sang Pelatih. PJ/Dok

FEATURED

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Jan 2026 - 21:14 WIB

bjb Tandamata unggul 3-0 melawan Medan Falcon. PJ/Dok

FEATURED

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:48 WIB

Ir. Andrian Tejakusuma saat menjadi pembicara kegiatan KONI Kota Tasikmalaya. PJ/Joel

FEATURED

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Selasa, 20 Jan 2026 - 08:37 WIB