Duta Besar LBBP RI Muscat Sambut KRI Diponegoro-365

- Penulis

Kamis, 28 Desember 2023 - 15:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Setelah berlayar selama empat hari dari Colombo, Srilanka, KRI Diponegoro-365 yang tergabung dalam Satgas Maritime Task Force (MTF) TNI Konga XXVIII-O United Nations Interim Force In Lebanon (UNIFIL)  akhirnya menyelesaikan etape ketiga dan tiba di Salalah, Oman, Rabu, (27/12/2023).

Kedatangan KRI Diponegoro-365 ini disambut Duta Besar LBBP RI Muscat, Oman, H.E. Mohammad Irzan Djohan didampingi Atase Laut RI di Riyadh, Kolonel Laut (S) Dudy Hilmansyah dan staf Kedutaan RI.

Dubes merasa bangga atas kehadiran KRI Diponegoro sebagai duta bangsa dalam misi perdamaian dunia PBB di Lebanon.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Rombongan Duta Besar beserta Atase Pertahanan menyempatkan Ship Tour di salah satu Kapal Perang kebanggaan milik TNI AL ini dan diakhiri dengan foto Bersama.

Komandan KRI Diponegoro-365, Letkol Laut (P) Wirastyo Haprabu, S.E., D.W.C., selaku Dansatgas MTF XXVIII-O UNIFIL menjelaskan kegiatan yang akan dilaksanakan selama di Salalah, yaitu bekal ulang sekaligus melaksanakan misi diplomasi Courtesy Call (CC) ke Southern Area Navy Commander, Royal Navy of Oman. ***

Komentari

Berita Terkait

Uji Tabrak TIGGO 9 Kecepatan 50KM/Jam, Hasilnya Luar Biasa
Keren, Karya Kriya Tekstil dan Fashion Tel-U Pernah Kolab Bareng Desainer Ternama
bank bjb Perkuat Sinergi dengan Pemkab Kuningan Lewat Pinjaman Daerah
Dadi Ahmad Roswandi Nakhodai IKASMANTIKA 2025–2030
Bukan Orkestra, Kuliner Bandung Mampu Ciptakan Harmoni & Nilai Spiritual
Peduli Terhadap Lingkungan, Erwin Apresiasi UNPAS
Atlet Biliar Kota Bandung Batara Kantongi Tiket Porprov 2026
Ini Kelebihan DAIFEST 2025, 9 Unit Mobil dan Logam Mulia Siap Jadi Milik Anda

Berita Terkait

Minggu, 19 Oktober 2025 - 14:45 WIB

Uji Tabrak TIGGO 9 Kecepatan 50KM/Jam, Hasilnya Luar Biasa

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 20:11 WIB

Keren, Karya Kriya Tekstil dan Fashion Tel-U Pernah Kolab Bareng Desainer Ternama

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 14:34 WIB

bank bjb Perkuat Sinergi dengan Pemkab Kuningan Lewat Pinjaman Daerah

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 12:59 WIB

Dadi Ahmad Roswandi Nakhodai IKASMANTIKA 2025–2030

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 12:20 WIB

Peduli Terhadap Lingkungan, Erwin Apresiasi UNPAS

Berita Terbaru

Uji ekstrem dua unit TIGGO 9 saling bertabrakan pada kecepatan 50 km/jam dengan sudut tumpang tindih 15°. PJ/ISTMW

FEATURED

Uji Tabrak TIGGO 9 Kecepatan 50KM/Jam, Hasilnya Luar Biasa

Minggu, 19 Okt 2025 - 14:45 WIB

Dadi Ahmad Roswandi, resmi terpilih sebagai Ketua IKASMANTIKA masa bakti 2025–2030. PJ/Dok

DAERAH

Dadi Ahmad Roswandi Nakhodai IKASMANTIKA 2025–2030

Sabtu, 18 Okt 2025 - 12:59 WIB