Bambang Imbau Pemudik Sepeda Motor Berhati – Hati

- Penulis

Senin, 8 April 2024 - 12:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Penjabat Wali Kota Bandung, Bambang Tirtoyuliono mengimbau kepada para pemudik yang menggunakan kendaraan roda dua tetap hati – hati. Terutama saat hujan, pengendara sepeda motor diimbau untuk berteduh di tempat yang aman.

Ia pun mewanti-wanti agar menjaga kondisi tubuh tetap fit selama berkendara.

“Pastikan kondisi sehat, hati – hati saat berkendara. Kalau capek beristirahat,” tegas Bambang disela peninjaun Pos Pengamanan Cibiru, Sabtu 6 April 2024.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pemkot Bandung menyediakan 10 pos pengamanan yang bisa dimanfaatkan oleh masyarakat, manakala kondisi tubuh lelah.

“Banyak sekali posko, berbagai macam sektor termasuk pospam kita buat. Jadi manfaatkan posko-posko yang ada, kalau lelah segera istirahat,” ucapnya.

Sebanyak 10 pos pengamanan tersebut berada di Simpang Dago, Gedung Sate, Gedung Merdeka, Alun Alun Kepatihan, Terminal Cicaheum, Bunderan Cibiru, Cikapayang Dago, Buahbatu, Stasiun Bandung dan Terminal Leuwipanjang.

“Manfaatkan pos pengamanan. Intinya utamakan keselamatan,” imbau dia. ***

Komentari

Berita Terkait

Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb
Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi
Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric
Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih
KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI
Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung
Daop 2 Bandung Lakukan Normalisasi Operasional, Batalkan 3 Perjalanan KA
Dongkrak Ekonomi Masyarakat, YBM BRILiaN Gagas Program MIGP

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:49 WIB

Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:14 WIB

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Januari 2026 - 20:48 WIB

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Januari 2026 - 17:23 WIB

Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih

Selasa, 20 Januari 2026 - 08:37 WIB

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Berita Terbaru

Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Banyak Opsi Racikan Strategi Sang Pelatih. PJ/Dok

FEATURED

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Jan 2026 - 21:14 WIB

bjb Tandamata unggul 3-0 melawan Medan Falcon. PJ/Dok

FEATURED

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:48 WIB

Ir. Andrian Tejakusuma saat menjadi pembicara kegiatan KONI Kota Tasikmalaya. PJ/Joel

FEATURED

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Selasa, 20 Jan 2026 - 08:37 WIB