Kadisdik Jabar : Rakerda SMSI Bisa Menjadi Wadah Aspirasi

- Penulis

Rabu, 27 Maret 2019 - 19:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar — Kepala Dinas Pendidikan (Kadisdik) Jawa Barat Dewi Sartika memberikan ucapan selamat dan sukses kepada Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Jawa Barat yang telah melaksanakan Rapat Kerja Daerah ke 2.

“Semoga Rakerda ke 2 SMSI ini berjalan lancar sesuai harapan, jadi ajang menyatukan pikiran demi kebaikan bersama” demikian ucapan yang dikirim Kadisdik Jabar ini saat Rapat Kerja Daerah (Rakerda) ke-2 SMSI Jawa Barat di Hotel El Royale, Jalan Merdeka Bandung, Rabu (27/3) dengan tema Tantangan dan Peluang Media Siber di Era Industri 4.0

Harapan tersebut disampaikan usai berdiskusi terkait UNBK SMK di Jawa Barat.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kegiatan Rakerda ke-2 SMSI Jabar bisa menjadi wadah aspirasi rekan-rekan media untuk bersaing di era Industri 4.0,” ucapnya.

Selain itu, Kadisdik Jabar yang akrab di sapa Ike ini mengungkapkan, ditengah maraknya berita bohong (Hoaks) di media sosial, media siber yang tergabung di SMSI Jabar tentunya menjadi referensi masyarakat.

“Media-media di SMSI sudah pasti kredibel, memiliki cara-cara dalam pemberitaan,” imbuhnya.

Banyaknya informasi di masyarakat, harus bisa di sortir. Untuk itu, media-media, khususnya di Jawa Barat harus bisa membuat berita yang sesuai fakta.

“Bahan berita pasti banyak, saya harap SMSI bisa mengedukasi media-media yang menjadi anggota,” harapnya seraya mengucapkan selamat kepada SMSI yang telah melakukan RAKERDA ke-2. Mal

Komentari

Berita Terkait

Nuryadi : KONI Harus “Ngarojong” Program Pemkot Bandung
Profesor Suo Sebut Disrupsi Terjadi 5 Tahun Mendatang
Tim Monev NPCI Kota Bandung Pantau Latihan Atlet
Puting Beliung Terjang Dua Kampung, Puluhan Rumah Rusak Parah
Pohon Tumbang Timpa Rumah Warga, Jalur Samarang Macet Parah
RAFI 2025 Trafik Data Telkomsel Meningkat 15 Persen
KDM Beri Stimulus Siska Lantik Ketua TPKK se-Jabar
Erwin Serahkan Bantuan Untuk Ratusan Masjid di Kota Bandung

Berita Terkait

Sabtu, 15 Maret 2025 - 13:40 WIB

Nuryadi : KONI Harus “Ngarojong” Program Pemkot Bandung

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:59 WIB

Profesor Suo Sebut Disrupsi Terjadi 5 Tahun Mendatang

Jumat, 14 Maret 2025 - 08:06 WIB

Tim Monev NPCI Kota Bandung Pantau Latihan Atlet

Kamis, 13 Maret 2025 - 22:05 WIB

Puting Beliung Terjang Dua Kampung, Puluhan Rumah Rusak Parah

Kamis, 13 Maret 2025 - 21:48 WIB

Pohon Tumbang Timpa Rumah Warga, Jalur Samarang Macet Parah

Berita Terbaru

FEATURED

Nuryadi : KONI Harus “Ngarojong” Program Pemkot Bandung

Sabtu, 15 Mar 2025 - 13:40 WIB

FEATURED

Profesor Suo Sebut Disrupsi Terjadi 5 Tahun Mendatang

Jumat, 14 Mar 2025 - 13:59 WIB

FEATURED

Tim Monev NPCI Kota Bandung Pantau Latihan Atlet

Jumat, 14 Mar 2025 - 08:06 WIB