Atasi Kebakaran Hutan, Kodim 0615/Kuningan Terjunkan Pasukan

- Penulis

Senin, 12 Agustus 2019 - 15:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar — Guna mengatasi kebakaran hutan di kawasan gunung Ciremai, Kodim 0615/Kuningan menerjunkan personel sebanyak 1 STT (sekitar 30 orang).

Kebakaran di kawasan tersebut kini sudah mencapai 600 Ha lahan yang terbakar.

Kapendam III Siliwangi Kolonel FX Sri Wellyanto Kasih menjelaskan, personel Kodim 0615/Kuningan telah menyiapkan dan mengerahkan kekuatan anggota Kodim 0615/Kng untuk dapat memberikan bantuan pemadaman kebakaran, memberikan bantuan kepada pemda Kuningan dalam penanggulangan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Tentunya pengendalian kebakaran dengan cara membantu evakuasi, Mengajak kepada relawan dan pencinta alam serta masyarakat untuk membantu memadamkan api di lokasi,” ujarnya, Senin (12/8).

Selain itu, pihaknya menghimbau masyarakat untuk siaga dimana suatu saat siap untuk digerakkan. Rief

Komentari

Berita Terkait

Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb
Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi
Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric
Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih
KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI
Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung
Daop 2 Bandung Lakukan Normalisasi Operasional, Batalkan 3 Perjalanan KA
Dongkrak Ekonomi Masyarakat, YBM BRILiaN Gagas Program MIGP

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:49 WIB

Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:14 WIB

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Januari 2026 - 20:48 WIB

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Januari 2026 - 17:23 WIB

Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih

Selasa, 20 Januari 2026 - 08:37 WIB

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Berita Terbaru

Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Banyak Opsi Racikan Strategi Sang Pelatih. PJ/Dok

FEATURED

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Jan 2026 - 21:14 WIB

bjb Tandamata unggul 3-0 melawan Medan Falcon. PJ/Dok

FEATURED

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:48 WIB

Ir. Andrian Tejakusuma saat menjadi pembicara kegiatan KONI Kota Tasikmalaya. PJ/Joel

FEATURED

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Selasa, 20 Jan 2026 - 08:37 WIB