DPRD dan Pemprov Jabar Lanjutkan Seleksi KIP

- Penulis

Kamis, 7 November 2019 - 20:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – DPRD  dan Pemprov Jabar sepakat melanjutkan seleksi Komisioner Komisi Informasi Provinsi (KIP) Jawa Barat.

“Komisi I ingin tepat waktu dan sesuai dengan jadwal tersebut, oleh karena itu secara resmi kami mengumumkan bahwa pelaksanaan fit and proper test Komisi Informasi dilaksanakan pada hari Jum’at 15 November 2019”, jelas Ketua Komisi I DPRD Provinsi Jawa Barat Bedi Budiman saat meninjau ruang Humas Sekretariat DPRD Provinsi Jawa Barat Kamis, 7/11/2019.

Komisi I telah melakukan berbagai persiapan pelaksanaan seleksi Komisioner KIP Jawa Barat seperti mempelajari visi dan misi para calon serta mengatur mekanisme pelaksanaan fit and proper test tersebut yang diupayakan terbuka.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita akan mengupayakan se-terbuka mungkin pelaksanaan seleksi ini, kita akan mengundang para pihak”, tegas Bedi.

Kriteria Komisioner KIP Jawa Barat menurut Bedi harus memiliki Kapabilitas dan Leadership serta memiliki orientasi Komisi Informasi kedepan misalkan informasi yang disalahgunakan atau informasi yang disesatkan. Para komisioner kedepan itu harus memiliki kemampuan, sense of crisis terhadap itu”, pinta Bedi.

Hasil fit and proper test Komisioner KIP Jawa Barat yang dilakukan Komisi I akan langsung diumumkan setelah proses tersebut selesai. Mal

Komentari

Berita Terkait

Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb
Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi
Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric
Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih
KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI
Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung
Daop 2 Bandung Lakukan Normalisasi Operasional, Batalkan 3 Perjalanan KA
Dongkrak Ekonomi Masyarakat, YBM BRILiaN Gagas Program MIGP

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:49 WIB

Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:14 WIB

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Januari 2026 - 20:48 WIB

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Januari 2026 - 17:23 WIB

Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih

Selasa, 20 Januari 2026 - 08:37 WIB

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Berita Terbaru

Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Banyak Opsi Racikan Strategi Sang Pelatih. PJ/Dok

FEATURED

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Jan 2026 - 21:14 WIB

bjb Tandamata unggul 3-0 melawan Medan Falcon. PJ/Dok

FEATURED

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:48 WIB

Ir. Andrian Tejakusuma saat menjadi pembicara kegiatan KONI Kota Tasikmalaya. PJ/Joel

FEATURED

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Selasa, 20 Jan 2026 - 08:37 WIB