Ketua DPRD Jabar Perjuangkan Aspiasi Warga Cikujang

- Penulis

Senin, 9 Desember 2019 - 17:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ASPIRASI: Ketua DPRD Provinsi Jawa Barat, Brigjen TNI (Purn) Taufik Hidayat saat serap aspirasi masyarakat Desa Cikujang, Kabupaten Subang, Senin (9/12/2019).

 

SUBANG, PelitaJabar – Serap aspirasi masyarakat Desa Cikujang, Kabupaten Subang, Ketua DPRD Provinsi Jawa Barat, Brigjen TNI (Purn) Taufik Hidayat mendatangi langsung aspirasi masyarakat.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Di antaranya bidang pertanian yang menginginkan alat penunjang pertanian seperti traktor. Pasalnya, dari delapan kelompok tani yang sudah mendapatkan traktor, baru empat yang terealisasi.

Dia berjanji akan memperjuangkan aspirasi masyarakat Desa Cikujang sebagai bentuk tanggung jawab sosial khususnya daerah pemilihan nya.

“Dari saya mulai berdiri saya akan memperjuangkan masyarakat Cikujang,” ungkap Taufik saat sesi tanya jawab dengan masyarakat Desa Cikujang, Senin (9/12/2019).

Selain itu, masyarakat juga mengeluhkan perbaikan jalan lingkungan, pengadaan air bersih, pengeras suara untuk sarana ibadah, pengadaan Posyandu dan tanaman keras untuk reboisasi yang wilayahnya didominasi pegunungan.

“Termasuk juga sarana pendidikan Taman Kanak-kanak (TK-red) untuk kepentingan pendidikan masyarakat disini,” katanya.

Bahkan pengadaan lapang yang terkendala dengan perijinan akan dikomunikasikan langsung dengan pengelola lahan yakni PTPN dan BPN Kabupaten Subang.

Di tanya cara beraspirasi, dirinya menyebutkan semua masyarakat Jawa Barat boleh menyampaikan aspirasi langsung.

“Di sini juga kan ada perwakilan dari dewan Kabupaten Subang, akan kita dorong juga untuk mewujudkan aspirasi tersebut,” ucapnya.

Politisi dari Fraksi Gerindra itu berjanji akan mengunjungi desa ini secara khsusus dan bertemu langsung dengan warga

Kepala Desa Cikujang, Rodiah berharap, aspirasi yang disampaikan terakomodir dengan baik. Sebab, keluhan warga Desa Cikujang jika direspon akan berdampak besar terhadap kehidupan sosial.

Bahkan, pihaknya menanyakan soal penyampaian aspirasi langsung ke gedung dewan.

“Seandainya kami akan beraspirasi ke gedung dewan apakah diperbolehkan, karena secara moral masyarakat disini sudah mengetahui figur atau sosok ketua dewan,” pungkasnya. Mal

Komentari

Berita Terkait

Sambangi Kampung KB Miftahul Ulum, Wihaji Tegaskan Pentingnya Integrasi
bank bjb Hadirkan Promo & Edukasi Digital di West Java Festival
bjb Edupay, Hadir di Universitas Malang
Kota Bandung Berpotensi Angin dan Petir, BMKG Sarankan Ini
Maruar Sirait Sebut Serapan KUR bjb di Jabar Tertinggi
bank bjb Siapkan Sistem Layanan Prima untuk Penyaluran Bansos
HSN 2025, Menteri PPPA Serahkan Sejumlah Bantuan ke P3SB
Konsisten Edukasi Literasi Keuangan bagi PMI Perempuan, bank bjb Sabet Penghargaan dari Kemenko Perekonomian RI

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 14:42 WIB

Sambangi Kampung KB Miftahul Ulum, Wihaji Tegaskan Pentingnya Integrasi

Selasa, 11 November 2025 - 14:31 WIB

bank bjb Hadirkan Promo & Edukasi Digital di West Java Festival

Kamis, 6 November 2025 - 20:50 WIB

bjb Edupay, Hadir di Universitas Malang

Kamis, 6 November 2025 - 20:33 WIB

Kota Bandung Berpotensi Angin dan Petir, BMKG Sarankan Ini

Rabu, 5 November 2025 - 10:35 WIB

Maruar Sirait Sebut Serapan KUR bjb di Jabar Tertinggi

Berita Terbaru

Walikota Bandung M. Farhan menutup SO SEA Football Competition 2025. PJ/Joel

FEATURED

Farhan Tutup SO SEA Football Competition 2025

Sabtu, 15 Nov 2025 - 13:47 WIB

Ilman Murgan (Regional Business Development Director Nazava), Muammar MH Milhim (Wakil Duta Besar Palestina), Muhammad Zuhaili (Executive Chairman IIYL), dan Ujang Koswara (Owner Nazava) berfoto bersama usai penyerahan filter air Nazava di Kedubes Palestina, Jakarta. PJ/Dok

FEATURED

Peduli Palestina, IIYL Kirim Ratusan Filter Air Nazava

Jumat, 14 Nov 2025 - 21:47 WIB

FEATURED

Jika Diamanahi, drg. H Dicky Siap Pimpin LDII Jabar

Jumat, 14 Nov 2025 - 18:55 WIB

Setelah Jabodetabek, IndiHome FTTR dan IndiHome SMART Indoor Camera hadir di Kota Bandung. PJ/Dok

FEATURED

Rumah Jadi Aman Berkat IndiHome FTTR & SMART Indoor Camera

Jumat, 14 Nov 2025 - 16:07 WIB

Tim sepalakbola putra Special Olympics (SO)  Indonesia berhasil menghentikan perlawanan SO Vietnam 5-2 dalam pertandingan  lanjutan Southeast Asia Football Competition 2025, di Stadion Sidolig, Bandung Kamis 13 November  2025. PJ/Joel

FEATURED

Tim Sepakbola Special Olympics Indonesia Berpeluang Juara

Kamis, 13 Nov 2025 - 20:34 WIB