Achmad Ru’yat : Dorong Penambahan Anggaran Bagi Pendamping

- Penulis

Kamis, 4 Februari 2021 - 10:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – DPRD Jabar mendorong penambahan anggaran bagi tim pendamping, dengan harapan mampu mengelola dan memaksimalkan kinerjanya.

“Apalagi peraturan perlindungan anak telah disahkan oleh DPRD Provinsi Jawa Barat, diharapkan regulasi peraturan daerah yang telah diatur dan ditetapkan tersebut bisa sejalan dengan program dilapangan demi perkembangan dan kesejahteraan masyarakat,” papar Wakil Ketua DPRD Provinsi Jawa Barat Achmad Ru’yat saat kunjungan bersama Komisi V DPRD Jabar ke Kampung Berkualitas di Kabupaten Bandung, Rabu (03/02/2021).

Karena itu, Kampung Berkualitas (KB) merupakan wujud konkrit dalam pengelolaan keluarga menjadi keluarga kecil. Terlebih Jawa Barat merupakan salah satu Provinsi populasi terbesar di Indonesia. Angka usia produktif mencapai 70 persen.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kampung KB berkualitas ini, sebagai contoh untuk ketahanan keluarga sehingga kedepan bisa membentuk masyarakat yang produktif dan tangguh, terlebih anak merupakan aset penting dalam upaya mewujudkan masyarakat yang sejahtera dan mandiri,” pungkasnya. Rls

Komentari

Berita Terkait

Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb
Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi
Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric
Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih
KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI
Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung
Daop 2 Bandung Lakukan Normalisasi Operasional, Batalkan 3 Perjalanan KA
Dongkrak Ekonomi Masyarakat, YBM BRILiaN Gagas Program MIGP

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:49 WIB

Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:14 WIB

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Januari 2026 - 20:48 WIB

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Januari 2026 - 17:23 WIB

Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih

Selasa, 20 Januari 2026 - 08:37 WIB

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Berita Terbaru

Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Banyak Opsi Racikan Strategi Sang Pelatih. PJ/Dok

FEATURED

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Jan 2026 - 21:14 WIB

bjb Tandamata unggul 3-0 melawan Medan Falcon. PJ/Dok

FEATURED

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:48 WIB

Ir. Andrian Tejakusuma saat menjadi pembicara kegiatan KONI Kota Tasikmalaya. PJ/Joel

FEATURED

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Selasa, 20 Jan 2026 - 08:37 WIB