Artajasa Career Day 2024, Inovasi Kunci Kesuksesan

- Penulis

Senin, 27 Mei 2024 - 18:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Pasca pandemi, gaya hidup terus mengalami perubahan. Termasuk sistem pembayaran, kini banyak yang beralih ke digital.

Pencetus digitalisasi pembayaran digital, PT Artajasa Pembayaran Elektronis (Artajasa) menggelar Artajasa Career Day 2024 di Auditorium Damar Telkom University (Tel-U).

Selain memperkenalkan perusahaan, pionir pembayaran digital ini juga melakukan recruitmen mahasiswa untuk berkarir di perusahaan tersebut.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Tidak banyak yang tahu, sebenarnya transaksi digital itu bermuara ke Artajasa. Jadi kita tidak hanya sharing terkait sistem pembayaran keuangan digital, be to be, sehingga mereka bisa tahu tentang Artajasa. Lalu kita juga ada rekruitmen kampus, ada proses interview, dimana sebelumnya mereka telah mengirimkan CV, lalu akan ada seleksi,” beber Ratih Febriana, VP Coorporate Secretary Artajasa disela kegiatan.

Selain itu, juga dilakukan kampus recruitmen, dimana terdapat beberapa posisi untuk para Gen-Z.

“Kita juga punya CSR beasiswa, yang telah kita serahkan untuk mahasiswa Tel-U,” ucap Ratih.

Disinggung layanan terbaru, selain Qris juga debit untuk belanja dan mini service.

“Jadi kalau teman-teman melihat EDC di tenant-tenant itu Ga semuanya milik bank, namun milik Artajasa juga, karena itu, di Artajasa tidak hanya bekerja, namun terus membangun berbagai inovasi, hal ini penting seiring perkembangan teknologi, karena inovasi ini salah satu kunci mencapai kesuksesan,” tambah Ratih.

Pihaknya berharap, dengan kegiatan tersebut, disamping lebih mengenal Artajasa, para mahasiswa tertarik berkarir di perusahaan yang terus berkembang ini.

Session berikutnya, digelar seminar BISA PASTI mengenai sistem pembayaran dan edukasi literasi keuangan digital, bertema “Tren Keuangan Digital sebagai Solusi Sistem Pembayaran Nasional”,  diikuti lebih 200 peserta.

Hadir Muhammad Nur – Kepala Bank Indonesia Provinsi Jawa Barat dan Prof. Dr. Adiwijaya, S.Si, M.Si – Rektor Telkom University sebagai Keynote Speaker dalam acara tersebut. ***.

Komentari

Berita Terkait

Minta Wisatawan Jangan Nyampah di Bandung
KAI Siagakan Petugas Medis di Sejumlah Stasiun
Ribuan Karyawan KAI Kerja Ekstra Selama Idulfitri 1446 H
Pemkot Bandung Perketat Pengawasan Pendatang
Farhan-Erwin Shalat Idulfitri di Masjid Agung Al-Ukhuwah
Farhan Sulap Teras Cihampelas Menjadi Wisata Premier
PosIND Lepas Ratusan Pemudik ke Berbagai Kota
Akhirnya Masjid Al Ikhlash Sadang Serang Berdiri Megah

Berita Terkait

Selasa, 1 April 2025 - 17:56 WIB

Minta Wisatawan Jangan Nyampah di Bandung

Selasa, 1 April 2025 - 17:38 WIB

KAI Siagakan Petugas Medis di Sejumlah Stasiun

Selasa, 1 April 2025 - 17:28 WIB

Ribuan Karyawan KAI Kerja Ekstra Selama Idulfitri 1446 H

Selasa, 1 April 2025 - 17:08 WIB

Pemkot Bandung Perketat Pengawasan Pendatang

Senin, 31 Maret 2025 - 20:36 WIB

Farhan-Erwin Shalat Idulfitri di Masjid Agung Al-Ukhuwah

Berita Terbaru

FEATURED

Minta Wisatawan Jangan Nyampah di Bandung

Selasa, 1 Apr 2025 - 17:56 WIB

FEATURED

KAI Siagakan Petugas Medis di Sejumlah Stasiun

Selasa, 1 Apr 2025 - 17:38 WIB

FEATURED

Ribuan Karyawan KAI Kerja Ekstra Selama Idulfitri 1446 H

Selasa, 1 Apr 2025 - 17:28 WIB

FEATURED

Pemkot Bandung Perketat Pengawasan Pendatang

Selasa, 1 Apr 2025 - 17:08 WIB

FEATURED

Farhan-Erwin Shalat Idulfitri di Masjid Agung Al-Ukhuwah

Senin, 31 Mar 2025 - 20:36 WIB