Begini Cara Aktivasi iMessage & Facetime XL Axiata

- Penulis

Rabu, 28 Agustus 2024 - 11:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

foto : selular.id

foto : selular.id

BANDUNG, PelitaJabar – Bagi pengguna iPhone dan perangkat Apple lainnya, fitur iMessage dan FaceTime sangat esensial untuk memberikan kemudahan dan mendukung komunikasi mereka.

iMessage merupakan layanan yang digunakan untuk mengirim dan menerima pesan di iPhone, iPad, Mac, atau Apple Watch Anda.

Sementara FaceTime merupakan aplikasi perangkat lunak eksklusif yang hanya didapatkan dalam produk Apple, berfungsi sebagai alat komunikasi virtual berbentuk audio visual.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Group Head Customer Contact Center XL Axiata, M. Yunus, mengatakan, tidak ada masalah bagi pelanggan XL Axiata untuk menggunakan iMessage dan FaceTime. Aktivasinya juga mudah, yaitu menggunakan nomor ponsel atau email.

“Bagi pelanggan yang kesulitan atau terkendala dalam melakukan aktivasi, bisa menghubungi layanan pelanggan kami. Kebijakan aktivasi ini telah berlaku dari sejak 1 April 2024. Selain itu, kini pelanggan pelanggan XL, AXIS, dan PRIORITAS juga bisa melakukan aktivasi nomor ponsel melalui SMS dengan tarif paling murah”. ucapnya Rabu 28 Agustus 2024.

Bagi pelanggan yang masih kebingungan untuk mengaktivasi iMessage dan FaceTime-nya, berikut langkah nya:

Untuk aktivasi menggunakan nomor ponsel:

  • iMessage dan FaceTime:

–        Masuk ke Pengaturan

–        Pilih iMessage

–        Klik nomor yang akan digunakan untuk iMessage

–        Klik pop-up konfirmasi yang muncul

–        Tunggu sampai muncul centang biru di samping nomor ponsel

–        iMessage aktif

 Sedangkan untuk aktivasi menggunakan email:

  • iMessage:
  • Buka Settings pada perangkat Anda
  • Untuk aktivasi iMessage, klik Messages lalu klik Send & Receive
  • Pilih atau masukkan alamat email Anda

  • FaceTime:

–        Klik FaceTime

–        Pada menu “You Can Be Reached By FaceTime At”, pilih alamat email Anda

–        Ketika email sukses dipilih (centang biru), maka aktivasi iMessage dan FaceTime pada perangkat Apple Anda telah berhasil

Layanan aktivasi iMessage dan Face Time sejak Juli 2024 dengan tarif dasar mulai dari Rp. 600 per aktivasi. Biaya aktivasi ini merupakan yang paling murah dibandingkan operator lainnya yang memberlakukan tarif normal roaming untuk satu kali SMS aktivasi iMessage dan FaceTime.

Untuk informasi lebih lanjut, pelanggan bisa menghubungi call center di nomor 817 (berlaku tarif Rp 500/panggilan), email ke customerservice@xl.co.id, menggunakan layanan chat Maya melalui fitur Live Chat dari aplikasi myXL dan AXISNet, atau mengakses website: www.xl.co.id

Komentari

Berita Terkait

Perluas Layanan Perbankan, bjb Sambang Pasar Kebayoran Lama
Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb
Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi
Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric
Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih
KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI
Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung
Daop 2 Bandung Lakukan Normalisasi Operasional, Batalkan 3 Perjalanan KA

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 09:32 WIB

Perluas Layanan Perbankan, bjb Sambang Pasar Kebayoran Lama

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:49 WIB

Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:14 WIB

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Januari 2026 - 20:48 WIB

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Januari 2026 - 17:23 WIB

Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih

Berita Terbaru

Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Banyak Opsi Racikan Strategi Sang Pelatih. PJ/Dok

FEATURED

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Jan 2026 - 21:14 WIB

bjb Tandamata unggul 3-0 melawan Medan Falcon. PJ/Dok

FEATURED

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:48 WIB