Cobain Nih Sensasi Makan di Imah Djoglo Bareng Hewan

- Penulis

Senin, 10 Juli 2023 - 23:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Para traveller mungkin belum menemukan tempat model yang satu ini, makan bareng binatang dari Spanyol.

Di Imah Djoglo yang berada di Jalan Sumber Endah No. 31 Kecamatan Babakan Ciparay Kota Bandung, kita akan makan ditemani hewan-hewan lucu yang menggemaskan.

Di Imah Djoglo kita bisa menemui ayam Mutiara dari Afrika, ayam Polandia, merak biru asal India, ayam muka putih asal Spanyol, call duck dari Spanyol, angsa hitam dari Spanyol. Termasuk juga kambing kerdil dari Nigeria dan sebagainya.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hewan-hewan itu berada di mino zoo yang juga menghadirkan mini farm.

Pemilik Imah Djoglo, Willy Kusmajaya mengungkapkan, Imah Djoglo menghadirkan restoran atau rumah makan yang ramah keluarga. Oleh karenanya di Imah Djoglo terdapat kebun binatang mini dan permainan anak.

“Konsepnya keluarga. Jadi orang tua bisa menikmati makan, anaknya bisa main. Pastinya itu juga harus dalam pengawasan ketika lagi bermain,” beber Willy yang membuka usahanya sejak tahun 2017.

Terdapat 30 jenis hewan di restorannya. Ada unggas hingga mamalia. Dari burung, bebek, kelinci sampai kambing.

“Ada 30 jenis, banyaknya unggas. Kita sebagian dari importir, dari luar. Seperti bebek mandarin itu dari China, burung Parkit dari Jepang, dan beberapa binatang lainnya, intinya binatang ini ramah untuk anak,” akunya.

Imah Djoglo didominasi masakan khas Sunda. Di antaranya, nasi liwet, ikan bakar, dan karedok.

Jangan khawatir, harga menu disini ga kan bikin kantong bolong. Untuk makanan mulai Rp28.000, sedangkan minuman star Rp7.000.

Sebelum meluncur kesana, cek aja dulu menu andalan di instagram @imah_djolo. ***
Komentari

Berita Terkait

Perluas Layanan Perbankan, bjb Sambang Pasar Kebayoran Lama
Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb
Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi
Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric
Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih
KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI
Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung
Daop 2 Bandung Lakukan Normalisasi Operasional, Batalkan 3 Perjalanan KA

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 09:32 WIB

Perluas Layanan Perbankan, bjb Sambang Pasar Kebayoran Lama

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:49 WIB

Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:14 WIB

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Januari 2026 - 20:48 WIB

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Januari 2026 - 17:23 WIB

Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih

Berita Terbaru

Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Banyak Opsi Racikan Strategi Sang Pelatih. PJ/Dok

FEATURED

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Jan 2026 - 21:14 WIB

bjb Tandamata unggul 3-0 melawan Medan Falcon. PJ/Dok

FEATURED

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:48 WIB