Demokrat Jabar Pastikan Solid Jalankan Intruksi SBY

- Penulis

Jumat, 12 Juli 2019 - 15:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar –– Ketua Umum Partai Demokrat mengumpulkan seluruh ketua DPD se Indonesia, untuk konsolidasi Partai berlambang bintang mercy tersebut.

Wakil Ketua DPD Demokrat Jabar, Asep Wahyuwijaya mengatakan, DPD Demokrat Jabar solid menjalankan Intruksi Ketum SBY.

“Jadi yang ikut pertemuan hanya ketua DPD saja, namun pengurus DPD sudah bertemu agar menciptakan suasana solid hingga tahun 2020 mendatang,” jelasnya, Jumat (12/7).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dikatakan, DPD Demokrat Jabar tegas menolak pihak luar yang ingin mengobok-obok Partai Demokrat.

“Di Jabar alhamdulillah tidak ada gerakan itu, dan kami yakini Jabar mendukung terus program dan langkah DPP Demokrat,” paparnya.

Arahan lainnya, agar kader Demokrat daerah terus berjuang untuk rakyat. “Ketum dalam hal ini pak SBY meminta kader terus berjuang untuk rakyat,” pungkasnya. Rief

Komentari

Berita Terkait

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung
XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia
BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang
Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan
Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback
Ada Apa Nih Wali Kota se Indonesia Ngumpul di Bandung
Denny Susanto Minta Ketua PSSI Yogyakarta Dihukum Berat
Ketum KONI Jabar Kukuhkan Komisi & Tim Keabsahan Porprov XV 2026

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 20:45 WIB

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung

Jumat, 18 April 2025 - 14:08 WIB

XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia

Kamis, 17 April 2025 - 16:53 WIB

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 April 2025 - 11:58 WIB

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 April 2025 - 11:31 WIB

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Berita Terbaru

FEATURED

Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung

Jumat, 18 Apr 2025 - 20:45 WIB

FEATURED

XL Smart Resmi Berdiri Babak Baru Era Digital Indonesia

Jumat, 18 Apr 2025 - 14:08 WIB

FEATURED

BRI RO Bandung Bantu Buku Bacaan Untuk SDN 1 Sagalaherang

Kamis, 17 Apr 2025 - 16:53 WIB

FEATURED

Langkah Pemkot Bandung Sekolah Swasta Tetap Bertahan

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:58 WIB

FEATURED

Bundling XL iPhone 16 Dapat Kuota Gratis Setahun & Cashback

Kamis, 17 Apr 2025 - 11:31 WIB