Di Kongo, Satu Pleton Wanita TNI Berikan Layanan Kesehatan Gratis

- Penulis

Sabtu, 30 Maret 2019 - 15:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KONGO, PelitaJabar — Satu Pleton Wanita TNI (WAN TNI) dari Satgas Konga XXXIX-A RDB MONUSCO memberikan pelayanan kesehatan gratis di salah satu Lembaga Pemasyarakatan (LP) Republik Kongo.

Satu Pleton WAN TNI yang tergabung dalam Female Engagement Team (FET), di tugaskan memberikan pelayanan kesehatan gratis kepada para narapidana di Prison Centrale de Kalemie (Lembaga Pemasyarakatan Pusat Kalemie), di Provinsi Tanganyika, Republik Demokratik Kongo.

“Pelayanan kesehatan gratis ini bertujuan mempererat hubungan komunikasi antara personel Satgas TNI (Konga XXXIX-A RDB) MONUSCO dengan warga sipil di daerah misi Tanganyika,” jelasĀ Dansatgas TNI Konga XXXIX-A RDB MONUSCO Kolonel Inf Dwi Sasongko, dalam siaran persnya di Kongo, Sabtu (29/3).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lulusan terbaik Akmil tahun 1998 ini pun menambahkan kegiatan ini salah satu kegiatan Civil and Military Coordination (Cimic) dari Satgas TNI Konga MONUSCO yang di pimpinnya.

Cimic yang digelar di Penjara Pusat Kalemie kali ini, merupakan peringatan International Womens Day (IWD) atau Hari Perempuan Internasional,” tegasnya.

Selain pelayanan kesehatan gratis, juga menampilkan tarian tradisional Indonesia.

“Tarian tradisional Indonesia kita tampilkan, selain untuk menghibur para narapidana, juga untuk mengenalkan budaya bangsa kita ke mereka,” tandasnya.

Direktur Prison Centrale de Kalemie Mrs. Mbuya Wa Kalenga Therese mengucapkan terima kasihnya kepada Satgas TNI Konga MONUSCO dan menyampaikan kegiatan tersebut sangat bermanfaat. Mal

Komentari

Berita Terkait

Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival
Besok Mendukbangga Luncurkan GATI
Panglima TNI Sambut Presiden Usai Lawatan ke Timur Tengah
Bupati Minta Jadikan Al-Quran Sebagai Pedoman Hidup
Hijaukan Bekas Hibisc Fantasy T-PKK Jabar Tanam Ratusan Pohon
Puting Beliung Terjang Dua Kampung, Puluhan Rumah Rusak Parah
Pohon Tumbang Timpa Rumah Warga, Jalur Samarang Macet Parah
FAGAR Garut Tuntut Kemenpan-RB Cabut SE

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 12:10 WIB

Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival

Minggu, 20 April 2025 - 23:46 WIB

Besok Mendukbangga Luncurkan GATI

Selasa, 15 April 2025 - 20:11 WIB

Panglima TNI Sambut Presiden Usai Lawatan ke Timur Tengah

Jumat, 11 April 2025 - 19:50 WIB

Bupati Minta Jadikan Al-Quran Sebagai Pedoman Hidup

Kamis, 20 Maret 2025 - 15:09 WIB

Hijaukan Bekas Hibisc Fantasy T-PKK Jabar Tanam Ratusan Pohon

Berita Terbaru

FEATURED

Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival

Selasa, 22 Apr 2025 - 12:10 WIB

FEATURED

Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik

Selasa, 22 Apr 2025 - 07:08 WIB

FEATURED

Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh

Selasa, 22 Apr 2025 - 06:58 WIB

FEATURED

Toni Dukung Bandung Nyaah Ka Indung

Selasa, 22 Apr 2025 - 06:46 WIB

DAERAH

Besok Mendukbangga Luncurkan GATI

Minggu, 20 Apr 2025 - 23:46 WIB