Hadirkan myPRIO Ultima Series 2022 Special Edition, Ini Kelebihannya

- Penulis

Senin, 24 Januari 2022 - 08:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Mengawali tahun 2022, PT XL Axiata Tbk (XL Axiata) menghadirkan program khusus bagi pelanggan pascabayar, myPRIO Ultima Series 2022 Special Edition.

Program mulai berlaku 10 Januari 2022 ini memberikan kesempatan kepada setiap pelanggan baru XL PRIORITAS dengan harga spesial, setengah harga dari harga normal.

Chief Marketing Officer XL Axiata, Alfons Eric Bosch Sansa mengatakan, kami memahami kebutuhan pelanggan atas kuota data dan nelpon yang lebih besar.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

‘Untuk itu, khusus untuk pelanggan baru pascabayar di awal tahun 2022 ini, kami meluncurkan penawaran yang sangat menarik, cukup bayar setengah harga dari harga normal, yakni Rp 250 ribu per bulan, untuk mendapatkan paket myPRIO Ultima Series 2022,’ paparnya melalui siaran pers yang diterima Senin 24 Januari 2022.

Selain harga diskon, paket Ultima edisi terbatas ini juga memberikan gratis nomor cantik 10 atau 11 digit senilai hingga Rp 2 juta dan personal tumbler yang dapat dicetak dengan nama sesuai keinginan pelanggan.

Paket yang akan didapatkan pelanggan setelah membeli paket promo ini yakni, kartu perdana, kartu penjelasan benefit paket, dan personal tumbler yang dikemas dalam box eksklusif dengan kode angka produksi.

Secara keseluruhan, paket premium ini disebut dengan Collectible Box Ultima Series 2022 Special Edition.

Promo paket Collectible Box Ultima Series 2022 Special Edition diproduksi secara terbatas, yakni hanya 500 unit di seluruh Indonesia.

Paket myPRIO X Ultima sendiri merupakan paket dari XL PRIORITAS yang memberikan manfaat kuota terbesar berupa:

  • Unlimited internet.
  • Unlimited nelpon dan SMS ke semua operator.
  • Cashback roaming 30 hari.

 

Komentari

Berita Terkait

Uji Tabrak TIGGO 9 Kecepatan 50KM/Jam, Hasilnya Luar Biasa
Keren, Karya Kriya Tekstil dan Fashion Tel-U Pernah Kolab Bareng Desainer Ternama
bank bjb Perkuat Sinergi dengan Pemkab Kuningan Lewat Pinjaman Daerah
Dadi Ahmad Roswandi Nakhodai IKASMANTIKA 2025–2030
Bukan Orkestra, Kuliner Bandung Mampu Ciptakan Harmoni & Nilai Spiritual
Peduli Terhadap Lingkungan, Erwin Apresiasi UNPAS
Atlet Biliar Kota Bandung Batara Kantongi Tiket Porprov 2026
Ini Kelebihan DAIFEST 2025, 9 Unit Mobil dan Logam Mulia Siap Jadi Milik Anda

Berita Terkait

Minggu, 19 Oktober 2025 - 14:45 WIB

Uji Tabrak TIGGO 9 Kecepatan 50KM/Jam, Hasilnya Luar Biasa

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 20:11 WIB

Keren, Karya Kriya Tekstil dan Fashion Tel-U Pernah Kolab Bareng Desainer Ternama

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 14:34 WIB

bank bjb Perkuat Sinergi dengan Pemkab Kuningan Lewat Pinjaman Daerah

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 12:59 WIB

Dadi Ahmad Roswandi Nakhodai IKASMANTIKA 2025–2030

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 12:20 WIB

Peduli Terhadap Lingkungan, Erwin Apresiasi UNPAS

Berita Terbaru

Uji ekstrem dua unit TIGGO 9 saling bertabrakan pada kecepatan 50 km/jam dengan sudut tumpang tindih 15°. PJ/ISTMW

FEATURED

Uji Tabrak TIGGO 9 Kecepatan 50KM/Jam, Hasilnya Luar Biasa

Minggu, 19 Okt 2025 - 14:45 WIB

Dadi Ahmad Roswandi, resmi terpilih sebagai Ketua IKASMANTIKA masa bakti 2025–2030. PJ/Dok

DAERAH

Dadi Ahmad Roswandi Nakhodai IKASMANTIKA 2025–2030

Sabtu, 18 Okt 2025 - 12:59 WIB