Jembatan Runtuh, Prajurit Garuda Nusantara Bantu Perbaikan Jalur Alternatif Wini-Kefamenanu

- Penulis

Sabtu, 16 Februari 2019 - 08:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, PelitaJabar — Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonif Mekanis 741/GN Pos Manamas dipimpin Danpos Letda Inf Taufiq Dharmawan, bersama 6 anggotanya melaksanakan perbaikan jalan alternatif antara Wini dan Kefamenanu, usai jembatan Noetnana runtuh beberapa hari lalu. Desa Wini merupakan daerah perbatasan antara Indonesia dengan Timor Leste yang terletak di Kecamatan di Kefamenanu.

“Mengatasi situasi tersebut, Pos Manamas beserta masyarakat Desa Manamas bergotong-royong membuat jalan alternatif, agar arus lalu lintas kendaraan dapat berjalan lancar kembali,” jelas Dansatgas Pamtas Yonif 741/GN Mayor Inf Hendra Saputra, dalam rilisnya di Kabupaten Timur Tengah Utara, NTT, Sabtu (16/2).

Dikatakan, jalur Alternatif ini dibangun karena jembatan Noetnana Dusun Manamas rubuh sekitar pukul 03.00 Wita dini hari, sehingga aktivitas terhambat.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ya usai banjir besar yang merobohkan jembatan Noetnana, kami melihat ada kelumpuhan. Karena itu saya sampaikan kepada anggota untuk turun ke lokasi membuat jembatan alternatif,” tegasnya.

Pihaknya juga berkoordinasi dengan Kodim 1618/TTU dan Dinas PUPR setempat guna dilakukan perbaikan secepatnya.

“Dalam waktu beberapa jam, jalur tersebut berhasil kita buat dan kembali normal, ” pungkasnya. Mal

Komentari

Berita Terkait

Perluas Layanan Perbankan, bjb Sambang Pasar Kebayoran Lama
Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb
Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi
Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric
Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih
KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI
Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung
Daop 2 Bandung Lakukan Normalisasi Operasional, Batalkan 3 Perjalanan KA

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 09:32 WIB

Perluas Layanan Perbankan, bjb Sambang Pasar Kebayoran Lama

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:49 WIB

Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:14 WIB

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Januari 2026 - 20:48 WIB

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Januari 2026 - 17:23 WIB

Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih

Berita Terbaru

Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Banyak Opsi Racikan Strategi Sang Pelatih. PJ/Dok

FEATURED

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Jan 2026 - 21:14 WIB

bjb Tandamata unggul 3-0 melawan Medan Falcon. PJ/Dok

FEATURED

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:48 WIB