Kodam III/Slw Dukung Klaster Ketahanan Pangan Di Bukit Nyomot Subang

- Penulis

Senin, 25 Januari 2021 - 11:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUBANG, PelitaJabar – Ditengah pandemi covid-19, berbagai sektor ikut terdampak. Termasuk melemahnya perekonomian masyarakat. Untuk itu, Kodam III/Slw mendukung Bupati Subang Ruhimat dengan idenya mencetuskan klaster ketahanan pangan di Bukit Nyomot Sarangpanjang Subang.

” Ini benar-benar bagus sekali, karena inovasi dan kreasinya tersebut. Yang jelas klaster ketahanan pangan ini untuk mewujudkan kesejahteraan masyarakat ditengah pandemi covid-19, ” jelas Pangdam III/Siliwangi Mayjen TNI Nugroho Budi Wiryanto Minggu (24/01/2021).

Menurut jenderal bintang dua ini, lahan tidur seluas 4 ribu hektar lebih, akan sangat bermanfaat, dimana banyak orang yang di PHK karena pandemi covid-19.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Demi kepentingan masyarakat, TNI tentunya siap membantu secara habis-habisan sesuai amanat UU TNI. Terlebih tentang ketahanan pangan ini, TNI sudah diperintahkan oleh Pimpinan tentang ketahanan pangan harus dilaksanakan” tegas Pangdam.

Turut mendampingi Pangdam Danrem 063/Sgj, para Asisten Kasdam III/Siliwangi,  Dandim 0605/Subang dan Bupati Subang. Rls

Komentari

Berita Terkait

Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb
Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi
Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric
Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih
KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI
Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung
Daop 2 Bandung Lakukan Normalisasi Operasional, Batalkan 3 Perjalanan KA
Dongkrak Ekonomi Masyarakat, YBM BRILiaN Gagas Program MIGP

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:49 WIB

Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:14 WIB

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Januari 2026 - 20:48 WIB

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Januari 2026 - 17:23 WIB

Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih

Selasa, 20 Januari 2026 - 08:37 WIB

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Berita Terbaru

Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Banyak Opsi Racikan Strategi Sang Pelatih. PJ/Dok

FEATURED

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Jan 2026 - 21:14 WIB

bjb Tandamata unggul 3-0 melawan Medan Falcon. PJ/Dok

FEATURED

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:48 WIB

Ir. Andrian Tejakusuma saat menjadi pembicara kegiatan KONI Kota Tasikmalaya. PJ/Joel

FEATURED

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Selasa, 20 Jan 2026 - 08:37 WIB