Merah Putih Berkibar di Kapal Perang Turki

- Penulis

Senin, 19 Juli 2021 - 06:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LEBANON, PelitaJabar – Momen menarik dan mengharukan yang pastinya juga menggugah rasa nasionalisme para prajurit pengawal samudera yang tengah mengemban misi perdamaian di Lebanon.

Peristiwa tersebut adalah berkibarnya sang Merah Putih di geladak Kapal Perang Turki TCG Burgazada (BUR) saat latihan bersama dengan KRI Sultan Iskandar Muda – 367 (KRI SIM-367) di perairan Lebanon, Kamis (15/07/2021).

Latihan rutin bersama antar Kapal Perang yang tergabung dalam Satgas MTF UNIFIL di laut Mediterania kali ini juga nampak berbeda.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam latihan tersebut terlihat dua Prajurit KRI SIM-367 mengenakan busana pahlawan nasional Sultan Iskandar Muda dan tokoh pewayangan Hanoman, membawa bendera Turki.

Komandan KRI SIM-367 sekaligus Dansatgas Konga MTF UNIFIL Letkol Laut (P) Abdul Haris, S.E., M.M.D.S., latihan KRI SIM-367 dan TCG BUR kali ini adalah latihan bersama Replenishment at Sea (RaS), atau latihan pembekalan di laut.

Ini merupakan latihan pemberian bantuan logistik berupa transfer bahan bakar, munisi sampai dengan logistik makanan kepada kapal yang membutuhkan.​

“Kami ingin menunjukkan kepada negara sahabat, latihan yang kita selenggarakan tidak hanya latihan militer semata, melainkan pertunjukan seni dan budaya sehingga latihan ini semakin mengakrabkan hubungan kedua negara,” pungkas Haris.

Diakhir latihan, Komandan KRI SIM-367 menyampaikan pesan melalui jaring komunikasi radio untuk Komandan TCG BUR,

“Thank you very much for your professionalism and stay healthy brother”.

Kemudian dibalas Komandan TCG BUR, “This exercise is not only about to train our profesionalism, but it’s about our good relationship as Navy Brotherhood.”

Komentari

Berita Terkait

Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb
Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi
Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric
Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih
KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI
Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung
Daop 2 Bandung Lakukan Normalisasi Operasional, Batalkan 3 Perjalanan KA
Dongkrak Ekonomi Masyarakat, YBM BRILiaN Gagas Program MIGP

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:49 WIB

Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:14 WIB

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Januari 2026 - 20:48 WIB

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Januari 2026 - 17:23 WIB

Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih

Selasa, 20 Januari 2026 - 08:37 WIB

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Berita Terbaru

Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Banyak Opsi Racikan Strategi Sang Pelatih. PJ/Dok

FEATURED

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Jan 2026 - 21:14 WIB

bjb Tandamata unggul 3-0 melawan Medan Falcon. PJ/Dok

FEATURED

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:48 WIB

Ir. Andrian Tejakusuma saat menjadi pembicara kegiatan KONI Kota Tasikmalaya. PJ/Joel

FEATURED

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Selasa, 20 Jan 2026 - 08:37 WIB