Pangdam III/Slw Soliditas TNI – Polri Wujudkan Jabar Banten Kondusif Dan Aman

- Penulis

Senin, 17 September 2018 - 17:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar —  Menyikapi dinamika di masyarakat menjelang Pilpres dan Pileg 2019, Pangdam III/Slw Mayjen TNI Besar Harto Karyawan SH, M.Tr (Han) meminta prajurit dan PNS kKodam III/Slw untuk bersikap netral.

“Saya perintahkan seluruh Prajurit dan PNS Kodam III/Siliwangi agar meningkatkan kepekaan dan kewaspadaan dalam mengantisipasi berbagai permasalahan serta junjung tinggi Netralitas Prajurit,” jelas jenderal bintang dua ini saat upacara bendera bulanan 17 di Lapangan Upacara Makodam III/Siliwangi Jalan Aceh Bandung, Senin (17/9)

Dia juga menyampaikan, upacara tersebut sebagai sarana Komando untuk memberikan informasi, menjalin komunikasi antara pimpinan dan staf serta anggota agar setiap kibijakan, instruksi, petunjuk dan informasi dapat dipahami dan dilaksanakan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pelihara dan tingkatkan soliditas TNI – Polri dan kerjasama dengan aparat Pemerintah terkait sehingga situasi kondisi Jawa Barat dan Banten tetap kondusif dan aman “, tegas Pangdam.

Pada kesempatan tersebut Pangdam III/Siliwangi memberikan penghargaan kepada anggota Kodam III/Siliwangi berprestasi diantaranya Letkol Kav Shindu Hanggara, S.H dan Mayor Inf Candra Iriansyah mengungkap atau penemuan senjata ilegal di Kabupaten Bandung Barat, Sertu David Juara 2 Lomba Potografer se Indonesia di Jakarta dan Serda Andri Agus. M peraih medali Perunggu dayung 500 M serta peraih medali Perak dayung 1000 M pada Asian Games 2018. Mal

Komentari

Berita Terkait

Nuryadi Beberkan Kenapa Tidak Bantu BK Muaythai
Master Suryana Minta Ajang ITN Open IX 2026 Jaga Kualitas
Peran Amplifier dalam Sistem Telekomunikasi : Analisis Penguatan, Bandwidth, dan Kualitas Sinyal
Kajian Gangguan (Noise) dalam Sistem Telekomunikasi serta Pengaruhnya terhadap Kualitas Sinyal
BOD Band : Deg-degan Saat Tampil Bareng Wali Kota Bandung
Farhan Optimis, Sektor Pariwisata Kota Bandung Mulai Bangkit
Dukung Petani Lokal, Pos Gaet Rumah Tani Indonesia
Dianggap Bukan Aset, Pemprov Jabar Hentikan Dukungan Finanasial Masjid Raya Bandung

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 20:33 WIB

Nuryadi Beberkan Kenapa Tidak Bantu BK Muaythai

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:46 WIB

Master Suryana Minta Ajang ITN Open IX 2026 Jaga Kualitas

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:15 WIB

Peran Amplifier dalam Sistem Telekomunikasi : Analisis Penguatan, Bandwidth, dan Kualitas Sinyal

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:38 WIB

Kajian Gangguan (Noise) dalam Sistem Telekomunikasi serta Pengaruhnya terhadap Kualitas Sinyal

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:54 WIB

BOD Band : Deg-degan Saat Tampil Bareng Wali Kota Bandung

Berita Terbaru

Dr. Nuryadi. MPd

FEATURED

Nuryadi Beberkan Kenapa Tidak Bantu BK Muaythai

Rabu, 7 Jan 2026 - 20:33 WIB

Master Suryana

FEATURED

Master Suryana Minta Ajang ITN Open IX 2026 Jaga Kualitas

Rabu, 7 Jan 2026 - 18:46 WIB

Personil BOD Band usai latihan. PJ/Dok

FEATURED

BOD Band : Deg-degan Saat Tampil Bareng Wali Kota Bandung

Rabu, 7 Jan 2026 - 16:54 WIB