Puluhan Warga Sumedang Keracunan Kopi Cleng dan Kopi Jantan

- Penulis

Kamis, 19 September 2019 - 12:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Sepuluh warga Sumedang mengalami Keracunan Kopi cleng dan Kopi Jantan. Kejadian terjadi pada Selasa 7 September 2019 hingga 17 September 2019.

Kapolres Sumedang AKBP Hartoyo mengatakan kejadian tersebut sudah didalami oleh Satreskrim.

“Keracunan terjadi disebabkan Kopi Cleng dan Minuman Kopi Jantan,” jelasnya, Rabu (18/9).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Para korban, saat ini tengah dirawat di RSUD Sumedang.

“Hasil dari pengecekan tersebut, ada 10 orang yang keracunan,” tambahnya.

Hasil pendataan, diantaranya 8 orang keracunan minuman Kopi Cleng dan 2 orang keracunan minuman Kopi Jantan. “Saat ini terdapat 2 orang korban yang masih di rawat di RSUD Sumedang,” paparnya.

Para Korban keracunan akibat minum Kopi di kedai jamu yang berada di Kota Sumedang.

“Pemerikasan dilakukan terhadap penjual Jamu, atas nama Tina Ningsih, sebagai pemilik Depot Jamu bat-obatan tradisional atau jamu di Jl. Prabu Geusan Ulun No. 157 Kel. Kota Kaler Kec. Sumedang Selatan, Sumedang,” paparnya.

Yang bersangkutan memiliki ijin perdagangan jamu dan obat-obam dengan nomor 01342/10-13/PK/II/2005 tanggal 24 Februari 2019.

“Hasil penyelidikan dilapangan, menyebutkan jenis obat-obatan yang di jual diantaranya jamu pegel linu, jamu asam urat, jamu kolesterol, jamu kuat pria perkasa. Adapun jenis obat pria perkasa yang dijual diantaranya berbentuk jamu serbuk seperti Kuku Bima, Purwoceng, Esha, Madu pasak bumi,sehat pria perkasa, Jamu tegar,” tegas Kapolres.

Pihaknya saat ini terus melakukan penyelidikan.

“Pemilik Depot Jamu masih kita mintai keterangan, dalam hal Keracunan warga ini,” pungkas Kapolres. Rief

Komentari

Berita Terkait

Sedang Tayang, Kisah Pilu di Balik “Assalamualaikum Baitullah”! Tembus Box Office
Hingga Juni Daop 2 Catat 6 Kendaraan & 27 Orang Tertemper KA
Juara Umum di Kejurnas Padang, Sambo Bawa 11 Medali
Dukung Program Pemkot PLN Tata Jaringan Kabel Optik
Prof Ma Xindong : Pemerintah Harus Hadir Perbaiki SOR
Tok, BK Porprov PORLASI di Pantai Ancol
Wagub Minta Wushu Jabar Solid & Tingkatkan Medali di PON
Sambut HAN Ratusan Peserta Padati Family Run 2025 di KBP

Berita Terkait

Jumat, 18 Juli 2025 - 13:36 WIB

Sedang Tayang, Kisah Pilu di Balik “Assalamualaikum Baitullah”! Tembus Box Office

Kamis, 17 Juli 2025 - 17:32 WIB

Hingga Juni Daop 2 Catat 6 Kendaraan & 27 Orang Tertemper KA

Kamis, 17 Juli 2025 - 09:54 WIB

Juara Umum di Kejurnas Padang, Sambo Bawa 11 Medali

Rabu, 16 Juli 2025 - 16:02 WIB

Dukung Program Pemkot PLN Tata Jaringan Kabel Optik

Rabu, 16 Juli 2025 - 11:49 WIB

Prof Ma Xindong : Pemerintah Harus Hadir Perbaiki SOR

Berita Terbaru

FEATURED

Hingga Juni Daop 2 Catat 6 Kendaraan & 27 Orang Tertemper KA

Kamis, 17 Jul 2025 - 17:32 WIB

FEATURED

Juara Umum di Kejurnas Padang, Sambo Bawa 11 Medali

Kamis, 17 Jul 2025 - 09:54 WIB

FEATURED

Dukung Program Pemkot PLN Tata Jaringan Kabel Optik

Rabu, 16 Jul 2025 - 16:02 WIB

FEATURED

Prof Ma Xindong : Pemerintah Harus Hadir Perbaiki SOR

Rabu, 16 Jul 2025 - 11:49 WIB