PWI Kota Bandung Kembali Gelar Donor Darah

- Penulis

Kamis, 4 Maret 2021 - 20:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Setelah membagikan ratusan paket sembako ke beberapa kecamatan di Kota Bandung Rabu (03/03/2021), sedikitnya 10 anggota Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kota Bandung hari ini Kamis (04/03/2021) kembali melakukan donor darah di PMI Kota Bandung.

Kegiatan tersebut merupakan rangkaian peringatan Hari Pers Nasional (HPN) bertemakan “Bangkit dari Pandemi, Pers sebagai Akselerator Perubahan.”

Ketua PWI Kota Bandung Hardiyansyah mengungkapkan, dibandingkan tahun lalu, peserta donor darah menurun.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Tahun 2020 lalu, lebih banyak sekitar 30-40 anggota. Nah, kalau hari ini, ada 10 orang yang lolos dari 30 yang hadir,” papar Andhy, sapaan akrabnya kepada PJ, disela kegiatan di PMI Kota Bandung Jl Aceh Bandung.

Beberapa peserta yang tidak lolos dikarenakan tensi darah yang tinggi dan juga darah rendah.

“Ada juga yang masih dalam proses penyembuhan, jadi tidak bisa diikutsertakan untuk donor,” tegasnya.

Disinggung rangkaian kegiatan sosial, PWI Kota Bandung setiap tahunnya memiliki agenda termasuk saat peringatan HPN 2021.

“Kemarin kita membagikan sembako di tiga kecamatan di Kota Bandung. Sedangkan donor darah ini merupakan yang kedua kalinya setelah tahun lalu,” pungkasnya. Rls

Komentari

Berita Terkait

Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb
Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi
Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric
Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih
KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI
Ini Kata Sucipto Kenapa Musprov PSTI Jabar Tetap Berlangsung
Daop 2 Bandung Lakukan Normalisasi Operasional, Batalkan 3 Perjalanan KA
Dongkrak Ekonomi Masyarakat, YBM BRILiaN Gagas Program MIGP

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:49 WIB

Saham BJBR Menguat, Pasar Apresiasi Arah Transformasi bank bjb

Selasa, 20 Januari 2026 - 21:14 WIB

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Januari 2026 - 20:48 WIB

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Januari 2026 - 17:23 WIB

Mau Steak Enak Harga Murce, Sirloin Beefhouse Aja, Dijamin Bikin Nagih

Selasa, 20 Januari 2026 - 08:37 WIB

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Berita Terbaru

Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Banyak Opsi Racikan Strategi Sang Pelatih. PJ/Dok

FEATURED

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Jan 2026 - 21:14 WIB

bjb Tandamata unggul 3-0 melawan Medan Falcon. PJ/Dok

FEATURED

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:48 WIB

Ir. Andrian Tejakusuma saat menjadi pembicara kegiatan KONI Kota Tasikmalaya. PJ/Joel

FEATURED

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Selasa, 20 Jan 2026 - 08:37 WIB