Tiga Hari, Daop 2 Berangkatkan 37 Ribu Lebih Penumpang

- Penulis

Selasa, 28 Januari 2025 - 15:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar –Dalam tiga hari terakhir, Jumat, Sabtu, dan Minggu (24 s.d. 26 Jan) sebanyak 37.779 penumpang telah diberangkatkan ke berbagai tujuan. Ini menunjukkan lonjakan sebesar 28% dibandingkan periode yang sama minggu sebelumnya (17 s.d. 19 Jan) yakni sebesar 29.412 penumpang.

Executive Vice Presdent KAI Daop 2 Bandung, Dicky Eka Priandana, mengungkapkan, peningkatan jumlah penumpang ini dipengaruhi oleh tingginya minat masyarakat untuk memanfaatkan waktu libur Isra Mi’raj yang berdampingan dengan Tahun Baru Imlek.

“Sebagai bentuk antisipasi lonjakan penumpang, Daop 2 Bandung menyiapoan kereta tambahan Bandung – Solobalapan. 67.823 tempat duduk disediakan oleh KAI Daop 2 Bandung selama libur panjang periode 24 s.d. 29 Januari 2025. Daop 2 Bandung juga memastikan operasional perjalanan kereta api berjalan lancar dan aman,” jelas Dicky Selasa 28 Januari 2025.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Beberapa destinasi favorit yang menjadi pilihan penumpang dari Daop 2 Bandung yakni Yogyakarta, Gambir, Pasarsenen, Lempuyangan, Kutoarjo, Surabaya, dan kota-kota lain di Jawa Tengah maupun Jawa Timur.

Selama 3 hari ini, 3 stasiun di wilayah Daop 2 Bandung yang memberangkatkan penumpang terbanyak yaitu Stasiun Bandung, Kiaracondong, dan Tasikmalaya.

“Daop 2 Bandung berkomitmen untuk terus meningkatkan layanan bagi seluruh pelanggan kereta api agar pengalaman perjalanan semakin menyenangkan, khususnya dalam masa libur panjang seperti ini,” pungkas Dicky. ***

Komentari

Berita Terkait

Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik
Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh
Toni Dukung Bandung Nyaah Ka Indung
Besok Mendukbangga Luncurkan GATI
Buka Kompetisi Farhan Contohkan Perjuangan Persib
Hanya 1 Hari Hakim Bacakan Penetapan, MT Harap Hakim Punya Nurani
UNPAS Tawarkan 12 Jalur Masuk PMB 2025
Logo AAYF, Farhan Apresiasi Karya Anak Muda Bandung

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 07:08 WIB

Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik

Selasa, 22 April 2025 - 06:58 WIB

Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh

Selasa, 22 April 2025 - 06:46 WIB

Toni Dukung Bandung Nyaah Ka Indung

Minggu, 20 April 2025 - 23:46 WIB

Besok Mendukbangga Luncurkan GATI

Sabtu, 19 April 2025 - 17:50 WIB

Buka Kompetisi Farhan Contohkan Perjuangan Persib

Berita Terbaru

FEATURED

Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik

Selasa, 22 Apr 2025 - 07:08 WIB

FEATURED

Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh

Selasa, 22 Apr 2025 - 06:58 WIB

FEATURED

Toni Dukung Bandung Nyaah Ka Indung

Selasa, 22 Apr 2025 - 06:46 WIB

DAERAH

Besok Mendukbangga Luncurkan GATI

Minggu, 20 Apr 2025 - 23:46 WIB

FEATURED

Buka Kompetisi Farhan Contohkan Perjuangan Persib

Sabtu, 19 Apr 2025 - 17:50 WIB