Tingkatkan Mutu Pembelajaran, Jalin Kolaborasi BRIDGE Australia-Indonesia

- Penulis

Jumat, 28 Februari 2020 - 10:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Guna menciptakan kemitraan kolaboratif berkelanjutan antara sekolah-sekolah di Indonesia dan Australia, Indonesia dan Australia menjalin kerja sama dalam Australia-Indonesia BRIDGE School Partnerships Program, (Program Kemitraan Sekolah BRIDGE Australia-Indonesia).

Program tersebut didanai oleh Pemerintah Australia melalui Departemen Luar Negeri dan Perdagangan dan diimplementasikan oleh Asia Education Foundation (AEF).

AEF melibatkan Dinas Pendidikan (Disdik) Provinsi Jawa Barat (Jabar) serta Kantor Kementerian Agama dalam memberikan dukungan kepada sekolah-sekolah di bawah naungan instansi masing-masing.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebagai fasilitator Program Kemitraan Sekolah BRIDGE Australia-Indonesia, Ketua Balai Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Teknologi Informasi dan Komunikasi Pendidikan (Tikomdik) Disdik Jabar, Hendra Kusuma Sumantri mengatakan, BRIDGE Educator Workshop ini sejalan dengan program UPTD Tikomdik Disdik Jabar.

“Semoga, program ini dapat terlaksana dan pengimbasan bisa dijalankan oleh para pendidik yang telah melakukan serangkaian workshop BRIDGE ini,” paparnya di Aula Tikomdik, Jln, Dr. Radjiman No. 6, Kota Bandung, Rabu (26/02/2020). Rls

sumber : http://disdik.jabarprov.go.id

Komentari

Berita Terkait

Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival
Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik
Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh
Toni Dukung Bandung Nyaah Ka Indung
Besok Mendukbangga Luncurkan GATI
Buka Kompetisi Farhan Contohkan Perjuangan Persib
Hanya 1 Hari Hakim Bacakan Penetapan, MT Harap Hakim Punya Nurani
UNPAS Tawarkan 12 Jalur Masuk PMB 2025

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 12:10 WIB

Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival

Selasa, 22 April 2025 - 07:08 WIB

Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik

Selasa, 22 April 2025 - 06:58 WIB

Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh

Selasa, 22 April 2025 - 06:46 WIB

Toni Dukung Bandung Nyaah Ka Indung

Minggu, 20 April 2025 - 23:46 WIB

Besok Mendukbangga Luncurkan GATI

Berita Terbaru

FEATURED

Pesan Dankodiklatau di Upacara Latihan Survival

Selasa, 22 Apr 2025 - 12:10 WIB

FEATURED

Asmul Dorong Bandung Jadi Pusat Tenaga Pendidik

Selasa, 22 Apr 2025 - 07:08 WIB

FEATURED

Andri & H Sutaya Tinjau Banjir Gumuruh

Selasa, 22 Apr 2025 - 06:58 WIB

FEATURED

Toni Dukung Bandung Nyaah Ka Indung

Selasa, 22 Apr 2025 - 06:46 WIB

DAERAH

Besok Mendukbangga Luncurkan GATI

Minggu, 20 Apr 2025 - 23:46 WIB