Yana : Bangun Kota Bandung Tidak Bisa Sendiri, Perlu Dukungan ICMI

- Penulis

Minggu, 19 Juni 2022 - 12:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Wali Kota Bandung, Yana Mulyana mengajak para cendikiawan muslim untuk memberikan gagasan dan inovasinya untuk membangun Kota Bandung.

‘Karena Pemkot Bandung tak bisa membangun sendiri, butuh dukungan dari seluruh elemen masyarakat, termasuk ICMI,’ jelasYana saat pada pelantikan Pengurus Ikatan Cendikiawan Muslim Se-Indonesia (ICMI) Organisasi Satuan (Orsat) Kecamatan se-Kota Bandung Periode 2022-2027 di Pendopo Kota Bandung, Sabtu 18 Juni 2022.

Dia berharap ICMI ke depan semakin memberikan manfaat bagi Indonesia dan Kota Bandung.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara Ketua ICMI Kota Bandung Tatang Muhtar menyampaikan ICMI memiliki 3 dimensi yakni Keindonesiaan, Keislaman, dan Kecendikiawanan.

‘kita lahir dengan pemikiran-pemikiran yang konstruktif untuk bersama sama membangun NKRI,’ kata Tatang.

Tatang Juga berharap, dengan diresmikannya Orsat Kecamatan ini mampu membuat ICMI semakin bermanfaat selaras dengan visi misi Pemkot Bandung di era Wali Kota Bandung, Yana Mulyana.​

“Mudah-mudahan dengan lahirnya ICMI orsat ini dapat memberikan sumbangsih pemikiran dan amalan dalam rangka mengakselerasi seluruh misi pemerintah Kota Bandung yang unggul nyaman sejahtera dan agamis,’ pungkasnya.

Senada Ketua DPRD Kota Bandung Sekaligus Dewan Penasihat ICMI Tedy Rusmawan berharap, kepengurusan baru di wilayah Kota Bandung bisa melahirkan program yang dapat membangun Kota Bandung.​

“Jadi setelah dilantik kita harus cepat bergerak dan berperan lebih bagi masyarakat,’ ucapnya singkat.***

Komentari

Berita Terkait

Sesmendukbangga Janji Ajak IPKB Ikut Diklat Kependudukan
Pesen Hewan Qurban Sehat Melalui e-Selamat
OVO Nabung by Superbank, Inovasi Rek-Wallet Terintegrasi
Melalui Public Speaking, Bio Farma Dorong UMKM Naik Kelas
Asmul Hadiri Peresmian Taman Lost City
Dapat Aduan, Aswan Tinjau Komplek Vijaya Kusuma Permai
Bio Farma Gelar Vaksin Influenza Gratis di Dua Kecamatan Ini
Untuk Ilmu Keolahragaan, KONI Jabar Gaet CUPES Beijing

Berita Terkait

Selasa, 20 Mei 2025 - 21:40 WIB

Sesmendukbangga Janji Ajak IPKB Ikut Diklat Kependudukan

Senin, 19 Mei 2025 - 11:16 WIB

Pesen Hewan Qurban Sehat Melalui e-Selamat

Senin, 19 Mei 2025 - 10:37 WIB

OVO Nabung by Superbank, Inovasi Rek-Wallet Terintegrasi

Minggu, 18 Mei 2025 - 17:38 WIB

Melalui Public Speaking, Bio Farma Dorong UMKM Naik Kelas

Minggu, 18 Mei 2025 - 10:57 WIB

Asmul Hadiri Peresmian Taman Lost City

Berita Terbaru

FEATURED

Sesmendukbangga Janji Ajak IPKB Ikut Diklat Kependudukan

Selasa, 20 Mei 2025 - 21:40 WIB

FEATURED

Pesen Hewan Qurban Sehat Melalui e-Selamat

Senin, 19 Mei 2025 - 11:16 WIB

EKONOMI

OVO Nabung by Superbank, Inovasi Rek-Wallet Terintegrasi

Senin, 19 Mei 2025 - 10:37 WIB

EKONOMI

Melalui Public Speaking, Bio Farma Dorong UMKM Naik Kelas

Minggu, 18 Mei 2025 - 17:38 WIB

FEATURED

Asmul Hadiri Peresmian Taman Lost City

Minggu, 18 Mei 2025 - 10:57 WIB