DPRD Jabar Apresiasi Pemerintah Pusat Soal BIJB

- Penulis

Sabtu, 11 Mei 2019 - 18:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar — Pemerintah Pusat akhirnya memutuskan beberapa rute ke luar pulau Jawa dari Jawa Barat akan dilayani di Bandara Internasional Jawa Barat (BIJB) Kertajati, Majalengka.

Untuk itu, sejumlah penerbangan yang kini dilayani di Bandara Husein Sastranegara Bandung,akan beralih ke BIJB Kertajati Majalengka.

Ketua DPRD Jawa Barat Ineu Purwadewi Sundari, mengatakan terkait bandara bijb. DPRD terus mensupport agar secepat nya banyak penerbangan dilakukan di kertajati.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Jika melihat fasilitas bandara yang bagus dan mewah, kami berharap bijb bisa menjdi penyangga penerbangan baik yang dari Soekarnohatta maupun Husein, ” jelasnya, Sabtu (11/5).

Terkait keputusan pemerintah pusat melalui Kemenhub, apabila penerbangan mulai dipindahkan secara bertahap ke bijb dimulai dg antar pulau, ini tentu langkah awal yang sangat baik.

“Kami apresiasi ini awal yang baik,” terangnya.

DPRD Jabar yakin bijb sebagai bandara kebanggaan masy Jabar ini kedepan akan menjd bandara terbesar di Jabar.

“Bandara ini akan membuat Jabar semakin terkenal dan tentu ramai,” jelasnya.

Dari sisi infrastruktur denga bertambah panjang nya runway penerbangan, ini menandakan pesawat besar bisa terbang & mendarat di bijb.

“Penambahan runway bijb menjadi faktor penting status bandara ini sebagai bandara internasional, kami DPRD Jabar senantiasa mendukung infrastruktur yang ada agar segera dimaksimalkan,” kata Ineu.

Terkait aero city BIJB, DPRD terus membahas agar infrastruktur pendukung aero city segera bisa dilaksanakan pembangunannya.

“Tentu dengan dukungan pemerintah pusat, DPRD Jabar siap mengawal pembangunan lanjutan di sekitar Bandara Kertajati,” tambah politisi PDI-P ini.

Harapan besar DPRD Jabar, ingin BIJB menjadi bandara internasional kebanggaan masyarakat Jabar. Mal/Rief

Komentari

Berita Terkait

KDM Beri Stimulus Siska Lantik Ketua TPKK se-Jabar
Erwin Serahkan Bantuan Untuk Ratusan Masjid di Kota Bandung
Targetkan 700 KBS, Wakil Wali Kota Ingatkan Camat dan Lurah
Banjir, Farhan Minta Dishub Siaga Jalur Distribusi Pangan
20 Persen Pelajar Bandung Alami Stres, Tenaga Psikolog ditambah
Soal Sampah, Pemkot Libatkan KSM & Akademisi
Mitigasi Bencana, Andri Minta Diskar Perkuat Kolaborasi
Bukber di Pakuan, KDM ajak Warga Bantu Pemkot Bandung

Berita Terkait

Kamis, 13 Maret 2025 - 14:53 WIB

KDM Beri Stimulus Siska Lantik Ketua TPKK se-Jabar

Kamis, 13 Maret 2025 - 14:20 WIB

Erwin Serahkan Bantuan Untuk Ratusan Masjid di Kota Bandung

Kamis, 13 Maret 2025 - 14:01 WIB

Targetkan 700 KBS, Wakil Wali Kota Ingatkan Camat dan Lurah

Minggu, 9 Maret 2025 - 05:33 WIB

Banjir, Farhan Minta Dishub Siaga Jalur Distribusi Pangan

Sabtu, 8 Maret 2025 - 06:03 WIB

20 Persen Pelajar Bandung Alami Stres, Tenaga Psikolog ditambah

Berita Terbaru

FEATURED

Nuryadi : KONI Harus “Ngarojong” Program Pemkot Bandung

Sabtu, 15 Mar 2025 - 13:40 WIB

FEATURED

Profesor Suo Sebut Disrupsi Terjadi 5 Tahun Mendatang

Jumat, 14 Mar 2025 - 13:59 WIB

FEATURED

Tim Monev NPCI Kota Bandung Pantau Latihan Atlet

Jumat, 14 Mar 2025 - 08:06 WIB