Donor Darah dan Bazar UMKM, Warnai Reuni SMAN 13 Bandar Lampung

- Penulis

Minggu, 4 Desember 2022 - 15:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LAMPUNG, PelitaJabar – Ikatan Alumni SMAN Bandar Lampung dalam waktu dekat akan menggelar reuni akbar di Lapangan Sepak, 7 Januari 2023 mendatang.

Wakil Ketua Panitia Redho Arisuli mengungkapkan, reuni tersebut sebagai ajang silaturrahim.

‘Kesepakatan teman-teman waktu Putih Abu atau masa sekolah dahulu, untuk mengingat kembali momentum masa-masa SMA Negeri 13 Bandar lampung, kita adakan reuni,’ ucapnya melalui telepon kepada PJ Minggu 4 Desember 2022.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Edo, sapaan akrab pria ini menyebutkan, agar teman-teman lulusan 1999 s/d 2022 dapat bersatu kembali di reuni tersebut.

Senada, Desi Novitasari, bendahara Reuni SMAN 13 Bandar lampung mengatakan, dalam even tersebut, diisi dengan kegiatan sosial, salah satunya donor darah

‘Kita gelar kegiatan sosial berupa donor darah, bazar UMKM, senam dan sebagainya. Karena itu, kepada teman-teman, registrasi kita kenakan per orang Rp 150 ribu rupiah,’ pungkasnya.

Informasi lanjut hubungi

Arya Gunadi (0812 7284 6640)

Redho (0813 6665 5886)

Desi Noviasari (0813 6836 9160) ***

Komentari

Berita Terkait

XL ‘Circle’ Tiap Anggota Bisa Dapat Gratis Kuota 5GB
Arif Prayitno Diminta Kembali Pimpin PORLASI Jabar
Wujudkan ‘Jabar Hattrick’ di PON Lalu KONI Apresiasi Cabor Layar
Nuryadi : KONI Harus “Ngarojong” Program Pemkot Bandung
Profesor Suo Sebut Disrupsi Terjadi 5 Tahun Mendatang
Tim Monev NPCI Kota Bandung Pantau Latihan Atlet
Puting Beliung Terjang Dua Kampung, Puluhan Rumah Rusak Parah
Pohon Tumbang Timpa Rumah Warga, Jalur Samarang Macet Parah

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 12:56 WIB

XL ‘Circle’ Tiap Anggota Bisa Dapat Gratis Kuota 5GB

Minggu, 16 Maret 2025 - 12:25 WIB

Arif Prayitno Diminta Kembali Pimpin PORLASI Jabar

Minggu, 16 Maret 2025 - 12:11 WIB

Wujudkan ‘Jabar Hattrick’ di PON Lalu KONI Apresiasi Cabor Layar

Sabtu, 15 Maret 2025 - 13:40 WIB

Nuryadi : KONI Harus “Ngarojong” Program Pemkot Bandung

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:59 WIB

Profesor Suo Sebut Disrupsi Terjadi 5 Tahun Mendatang

Berita Terbaru

FEATURED

XL ‘Circle’ Tiap Anggota Bisa Dapat Gratis Kuota 5GB

Minggu, 16 Mar 2025 - 12:56 WIB

SALAM KOMANDO :  Aan Johana (kanan) melakukan salam Komando dengan Ketua Umum Pengprov PORLASI Jabar Arif Prayitno usai membuka Rakerda PORLASI Jabar Sabtu 15 Maret 2025. PJ/Joel

FEATURED

Arif Prayitno Diminta Kembali Pimpin PORLASI Jabar

Minggu, 16 Mar 2025 - 12:25 WIB

FEATURED

Nuryadi : KONI Harus “Ngarojong” Program Pemkot Bandung

Sabtu, 15 Mar 2025 - 13:40 WIB

FEATURED

Profesor Suo Sebut Disrupsi Terjadi 5 Tahun Mendatang

Jumat, 14 Mar 2025 - 13:59 WIB