Kartu Hangus? Gampang, Tinggal Perpanjang di XL Center

- Penulis

Kamis, 17 Februari 2022 - 09:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Bagi pelanggan kartu XL, AXIS yang mengaktifkan kembali kartunya yang hangus, tersedia dua cara mudah,  datang ke gerai XL Center atau layanan XLC Online.

Tak hanya itu, pelanggan AXIS dan XL Prabayar yang melakukan reaktivasi melalui XLC Online, mendapatkan bonus kuota 5GB. Bonus kuota bisa didapatkan pelanggan yang melakukan reaktivasi kartu melalui web www.xl.co.id/xlcenter. Pelanggan pascabayar XL Prioritas bisa juga mengirimkan email ke xlc@xl.co.id.

Bagi pelanggan yang membutuhkan layanan reaktivasi kartu, cukup menyiapkan beberapa dokumen, yaitu kartu fisik yang hangus, KTP, dan No. KK. Proses reaktivasi kartu ini sendiri akan memakan waktu 30 menit hingga 2 jam tergantung saat verifikasi data pelanggan.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

‘Aktivasi  kartu hangus merupakan salah satu layanan yang cukup tinggi permintaannya. Rata-rata harian untuk layanan ini, baik secara online maupun offline, sekitar 40 persen dari seluruh layanan. Tidak bisa dipungkiri, seringkali pelanggan lupa melakukan isi ulang pulsa karena punya lebih dari satu nomor atau kini menggunakan internet rumah,’ jelas Group Head Direct Channel XL Axiata, Muhamad Novan Adilandy Kamis 17 Pebruari 2022.

Saat ini XL Axiata memiliki pelanggan sebanyak 57,98 juta pelanggan, dan diperkuat dengan lebih dari 153 ribu BTS termasuk lebih dari 69 ribu BTS 4G yang tersebar dari Sabang sampai Merauke. ***

Komentari

Berita Terkait

Liga 4 Seri 2 Piala Gubernur 2025 Berlangsung di “Kubangan Kerbau”
Hadi Tjahjanto Sebut BKC Berkontribusi Atlet Karate Nasional
Bandung Fair 2025 Padukan Sektor Ekonomi Kreatif, Budaya, Kuliner Hingga Pariwisata
Angklung Uji Coba Rute Gunung Batu-Stasiun Bandung
Tak Hanya Mengawal, Pelatih Mampu Dongkrak Mental Atlet
XLSMART Gelar Kelas Cerdas Digital dan Gerakan Donasi Kuota
Dudi : Jika Pemkab Garut Tak Bisa Mandiri Fiskal, Infrastruktur Jadi Taruhan
Klub Bulutangkis Taqi Patahkan Kedigjayaan Mutiara Cardinal

Berita Terkait

Kamis, 30 Oktober 2025 - 11:07 WIB

Liga 4 Seri 2 Piala Gubernur 2025 Berlangsung di “Kubangan Kerbau”

Rabu, 29 Oktober 2025 - 19:04 WIB

Hadi Tjahjanto Sebut BKC Berkontribusi Atlet Karate Nasional

Rabu, 29 Oktober 2025 - 17:13 WIB

Bandung Fair 2025 Padukan Sektor Ekonomi Kreatif, Budaya, Kuliner Hingga Pariwisata

Rabu, 29 Oktober 2025 - 16:37 WIB

Angklung Uji Coba Rute Gunung Batu-Stasiun Bandung

Selasa, 28 Oktober 2025 - 17:49 WIB

Tak Hanya Mengawal, Pelatih Mampu Dongkrak Mental Atlet

Berita Terbaru

Ketua Umum Pengurus Besar (PB) Federasi Olahraga Karate-Do Indonesia (FORKI) Marsekal TNI (Purn) Hadi Tjahjanto membuka Kejurnas BKC 2025 di GOR C-Tra Arena Bandung. PJ/Joel

FEATURED

Hadi Tjahjanto Sebut BKC Berkontribusi Atlet Karate Nasional

Rabu, 29 Okt 2025 - 19:04 WIB

Pemkot Bandung mulai uji coba angkutan kota (angkot) listrik benama Angklung (Angkutan Kota Listrik untuk Bandung). PJ/Dok

FEATURED

Angklung Uji Coba Rute Gunung Batu-Stasiun Bandung

Rabu, 29 Okt 2025 - 16:37 WIB

Ir. R. Darwin Suratman Winata, ST. MAP. AIFO saat berfoto  dengan Walikota Bandung M. Farhan.

FEATURED

Tak Hanya Mengawal, Pelatih Mampu Dongkrak Mental Atlet

Selasa, 28 Okt 2025 - 17:49 WIB