Komisi V Minta Disdik Jabar Siapkan Skenario KBM Tatap Muka

- Penulis

Selasa, 4 Agustus 2020 - 20:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Ketua Komisi V DPRD Provinsi Jawa Barat Abdul Hadi Wijaya

 

BANDUNG, PelitaJabar – Wakil Ketua Komisi V DPRD Provinsi Jawa Barat Abdul Hadi Wijaya menginstruksikan, jajaran Dinas Pendidikan Provinsi Jawa barat untuk menyiapkan skenario Kegiatan Belajar Mengajar (KBM) dengan menggunakan metode tatap muka dalam kondisi Pandemi Covid-19 seperti di Kota Tegal.

“Kota Tegal ini kan kota hijau yang dimana menjadi satu-satunya daerah di Jawa Tengah yang dinyatakan daerah zona hijau penyebaran COVID-19” jelas Abdul Hadi di sela Kunjungan Kerja Komisi V DPRD Provinsi Jawa Barat di KCD Pendidikan XI Kota Tegal, Selasa (4/08/2020).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Nantinya akan menerapkan sistem desentralisasi anggaran di Jawa Barat.

“Administrasi menejemen anggaran disini sudah lebih maju di banding di Jawa Barat yang dimana pengaggaran di Jawa Tengah ini sudah terjadi desentralisasi anggaran itu bukan cuman di dinas provinsi tetapi di desentralisasikan sampai ke kantor cabang dinas” pungkasnya. Rls

 

Komentari

Berita Terkait

Komisi III Bahas Sejumlah Agenda dengan DSDABM Kota Bandung
Edwin Senjaya Beberkan Faktor Ini Bikin Indonesia Lemah
Kemlu Pilih UKRI Jadi Pusat Dialog Pernyataan Kebijakan Luar Negeri
Dianggap Bukan Aset, Pemprov Jabar Hentikan Dukungan Finanasial Masjid Raya Bandung
Harapan Dewan kepada ASN Kota Bandung yang Baru Dilantik
Pembukaan Rute Baru Wings Air di Bandara Husein, Dongkrak Ekonomi Masyarakat
Edwin Senjaya Sebut Pencaksilat Warisan Budaya Dunia, Mari Kita Jaga
SDN 013 Pasirkaliki & SDN 104 Langensari Jadi Sasaran “BRI Peduli”

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 19:29 WIB

Komisi III Bahas Sejumlah Agenda dengan DSDABM Kota Bandung

Sabtu, 17 Januari 2026 - 08:29 WIB

Edwin Senjaya Beberkan Faktor Ini Bikin Indonesia Lemah

Kamis, 15 Januari 2026 - 10:34 WIB

Kemlu Pilih UKRI Jadi Pusat Dialog Pernyataan Kebijakan Luar Negeri

Selasa, 6 Januari 2026 - 12:34 WIB

Dianggap Bukan Aset, Pemprov Jabar Hentikan Dukungan Finanasial Masjid Raya Bandung

Rabu, 24 Desember 2025 - 19:08 WIB

Harapan Dewan kepada ASN Kota Bandung yang Baru Dilantik

Berita Terbaru

Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Banyak Opsi Racikan Strategi Sang Pelatih. PJ/Dok

FEATURED

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Jan 2026 - 21:14 WIB

bjb Tandamata unggul 3-0 melawan Medan Falcon. PJ/Dok

FEATURED

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:48 WIB

Ir. Andrian Tejakusuma saat menjadi pembicara kegiatan KONI Kota Tasikmalaya. PJ/Joel

FEATURED

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Selasa, 20 Jan 2026 - 08:37 WIB