Sabet 23 Medali di SEA Games Kamboja, Atlet Kota Bandung Dapat Tambahan Kadedeuh

- Penulis

Rabu, 31 Mei 2023 - 11:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Luar biasa. Bagaimana tidak, atlet Kota Bandung berhasil menyumbang 23 medali di SEA Games Kamboja 2023. Medali yang berhasil diraih terdiri 7 emas, 7 perak, dan 9 perunggu.

Karena itu, sebagai bentuk apresiasi, Pemkot Bandung akan menambah apresiasi dalam bentuk uang ‘Kadedeuh’.

Plh Walikota Ema Seumarna mengungkapkan, Sebagai bentuk apresiasi untuk para atlet, Pemkot Bandung dan DPRD telah berkomitmen akan ada tambahan uang kadeudeuh.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

‘Tentunya kita akan bahas dengan dewan yang terhormat dan itu biasanya masuk di fase pembahasan APBDP. Kita akan membuatkan kajiannya. Tapi prinsipnya semangatnya kita setuju dan itu nanti akan disesuaikan dengan tingkat kemampuan keuangan yang ada,” beber Ema Rabu 31 Mei 2023.

Sementara salah satu atlet bola basket putri, Clarita Antonio Senjaya mengatakan, selama berlaga di SEA Games, timnya bertanding sebanyak enam kali.

‘Dari enam pertandingan itu, kita langsung tanding berturut. Kita cuma dikasih istirahatnya di hari terakhir. Tapi untungnya kita bisa melakukan yang terbaik dan mendapatkan hasil terbaik,’ papar Clarita di Gedung KONI, Selasa 30 Mei 2023.

Menurutnya, tak ada lawan yang terlalu berat. Namun, dari skor, Vietnam dan Thailand rival terberat.

‘Pemain Thailand juga kita sering ketemu, sudah sering main bareng. Mereka juga persiapannya sudah lama dengan pemain yang sama, jadi chemistrynya lebih bagus,’ tambahnya.

Sementara Ketua KONI Kota Bandung, Nuryadi menjelaskan sejak 2 Mei 2023 Pemkot Bandung telah memberikan uang saku kepada para atlet.

‘Ada 15 cabang olahraga yang terlibat dari KONI Kota Bandung untuk mendukung tim Indonesia,” kata Nuryadi.

Beberapa cabor yang mendapatkan medali emas antara lain bola basket putri, bulu tangkis, hoki indoor putra, sepak bola, taekwondo, voli indoor. ***

Komentari

Berita Terkait

Nuryadi Beberkan Kenapa Tidak Bantu BK Muaythai
Master Suryana Minta Ajang ITN Open IX 2026 Jaga Kualitas
Peran Amplifier dalam Sistem Telekomunikasi : Analisis Penguatan, Bandwidth, dan Kualitas Sinyal
Kajian Gangguan (Noise) dalam Sistem Telekomunikasi serta Pengaruhnya terhadap Kualitas Sinyal
BOD Band : Deg-degan Saat Tampil Bareng Wali Kota Bandung
Farhan Optimis, Sektor Pariwisata Kota Bandung Mulai Bangkit
Dukung Petani Lokal, Pos Gaet Rumah Tani Indonesia
Dianggap Bukan Aset, Pemprov Jabar Hentikan Dukungan Finanasial Masjid Raya Bandung

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 20:33 WIB

Nuryadi Beberkan Kenapa Tidak Bantu BK Muaythai

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:46 WIB

Master Suryana Minta Ajang ITN Open IX 2026 Jaga Kualitas

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:15 WIB

Peran Amplifier dalam Sistem Telekomunikasi : Analisis Penguatan, Bandwidth, dan Kualitas Sinyal

Rabu, 7 Januari 2026 - 17:38 WIB

Kajian Gangguan (Noise) dalam Sistem Telekomunikasi serta Pengaruhnya terhadap Kualitas Sinyal

Rabu, 7 Januari 2026 - 16:54 WIB

BOD Band : Deg-degan Saat Tampil Bareng Wali Kota Bandung

Berita Terbaru

Dr. Nuryadi. MPd

FEATURED

Nuryadi Beberkan Kenapa Tidak Bantu BK Muaythai

Rabu, 7 Jan 2026 - 20:33 WIB

Master Suryana

FEATURED

Master Suryana Minta Ajang ITN Open IX 2026 Jaga Kualitas

Rabu, 7 Jan 2026 - 18:46 WIB

Personil BOD Band usai latihan. PJ/Dok

FEATURED

BOD Band : Deg-degan Saat Tampil Bareng Wali Kota Bandung

Rabu, 7 Jan 2026 - 16:54 WIB