Sasar Warga Tak Pakai Masker, Polsek Padalarang Gelar Operasi

- Penulis

Selasa, 20 Oktober 2020 - 10:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

CIMAHI, PelitaJabar – Guna meningkatan disiplin masyarakat, terutama tterhadap protokol kesehatan, Polsek Padalarang Polres Cimahi Polda Jabar menggelar Operasi Yustisi Di Wilayah Hukum Polsek Padalarang Polres Cimahi Polda Jabar,  Senin (19/10/2020).

Kanit Intelkam Polsek Padalarang AKP Witoyo, S.H.,M.H. didampingi Wasdal Kanit Provos Polsek Padalarang Aiptu Rohimat mengungkapkan, operasi penggunaan Masker bertujuan  memutus mata rantai penyebaran virus corona Covid-19.

“Selain itu, juga mengedukasi masyarakat pentingnya penggunaan masker,” jelas AKP Witoyo saat memimpin kegiatan, Senin (19/10/2020).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mengambil lokasi di Jl raya purwakarta no 89 Padalarang, Depan kantor Kecamatan Ngamprah KBB, MOBILING Pasar Padalarang, Stasiun Padalarang dan Tempat keramaian lainnya, pihaknya melibatkan 15 personel terdiri dari Polsek Padalarang 11, Koramil Padalarang 2 dan Sat Pol PP 2 personil.

Kapolres Cimahi Polda Jabar AKBP M. Yoris melalui Kasubbag Humas Polres Cimahi Iptu Hendra mengungkapkan, Operasi Yustisi dilaksanakan secara preventif dengan melakukan pemeriksaan terhadap warga masyarakat pengguna kendaran R4 / R2 dan warga masyarakat yang tidak menggunakan masker.

“Terhadap pelanggar yang tidak menggunakan masker, kita lakukan teguran, Mendata identitas pelanggar dan Memberikan masker kepada pelanggar dan menghimbau agar selalu menggunakan masker,” pungkasnya. ***

Komentari

Berita Terkait

Arus Mudik Lebaran Kedua Capai 25 Ribu Pelanggan
Pembangunan Eiger Camp Sesuai Prosedur
Sambangi Panti Jompo PKK Jabar Bagikan Paket Sembako
Hendry Sebut Pembekuan PWI Jabar Sah Karena Hal Ini
Zulmansyah Sekedeng Tegaskan PWI Jabar Masih dibawah Kepemimpinan Hilman Hidayat
XL Axiata Salurkan Bantuan Bencana Alam di Berbagai Daerah
Bantu Korban Banjir, DP3AKB Jabar Minta Utamakan Perempuan & Anak
Kegaduhan di Tubuh PWI Sangat Berbahaya Bagi Kredibilitas Pers

Berita Terkait

Rabu, 2 April 2025 - 20:38 WIB

Arus Mudik Lebaran Kedua Capai 25 Ribu Pelanggan

Jumat, 28 Maret 2025 - 20:00 WIB

Pembangunan Eiger Camp Sesuai Prosedur

Rabu, 26 Maret 2025 - 14:44 WIB

Sambangi Panti Jompo PKK Jabar Bagikan Paket Sembako

Minggu, 23 Maret 2025 - 21:42 WIB

Hendry Sebut Pembekuan PWI Jabar Sah Karena Hal Ini

Minggu, 23 Maret 2025 - 16:52 WIB

Zulmansyah Sekedeng Tegaskan PWI Jabar Masih dibawah Kepemimpinan Hilman Hidayat

Berita Terbaru

PERISTIWA

Arus Mudik Lebaran Kedua Capai 25 Ribu Pelanggan

Rabu, 2 Apr 2025 - 20:38 WIB

FEATURED

Kebun Binatang Bandung Alami Lonjakan Wisatawan

Rabu, 2 Apr 2025 - 20:22 WIB

FEATURED

Minta Wisatawan Jangan Nyampah di Bandung

Selasa, 1 Apr 2025 - 17:56 WIB

FEATURED

KAI Siagakan Petugas Medis di Sejumlah Stasiun

Selasa, 1 Apr 2025 - 17:38 WIB

FEATURED

Ribuan Karyawan KAI Kerja Ekstra Selama Idulfitri 1446 H

Selasa, 1 Apr 2025 - 17:28 WIB