Wujudkan Jabar “Green Province” Sekda Minta Dishut Lakukan Ini

- Penulis

Selasa, 25 Februari 2020 - 10:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Guna mewujudkan cita-cita Jabar sebagai Green Province, Sekda Jabar memnita Dinas Kehutanan harus mendukung dan memanfaatkan teknologi digital.

“Kita punya cita- cita Jawa Barat ini menjadi Green Province. Artinya sektor kehutanan harus mendukung hal ini,” kata Sekda Jabar Setiawan Wangsaatmadja saat membuka Forum OPD Dinas Kehutanan Provinsi Jabar di Trans Luxury Hotel, Kota Bandung, Senin (24/2/20).

Menurutnya, pergeseran tata guna lahan akan berdampak pada lahan kritis Jabar, yang kini luasnya sekitar 900 ribu hektare.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Karena itu dia berpesan kepada Dishut Jabar untuk meningkatkan peran managerial-nya, serta mengelola sumber daya kehutanan secara efektif, efisien, dan maksimal.

“Posisikanlah Dinas Kehutanan ini sebagai manager untuk mengelola sumber daya, baik anggaran, maupun pelaksanaan kegiatan yang ada di Jawa Barat ini,” katanya.

Dia mendorong Dishut Jabar untuk memanfaatkan teknologi digital dalam menjalankan fungsi pengawasan terhadap hutan-hutan di Jabar. Dia juga meminta Dishut Jabar untuk berkolaborasi dan berinovasi bersama berbagai pihak.

“Pola kontrol, monitoring, teman-teman di Dinas Kehutanan jangan selalu konvensional. Tapi, pergunakanlah teknologi,” pungkasnya. Mal

Komentari

Berita Terkait

TPA Sarimukti Over Kapasitas, Farhan Ajak Masyarakat Bijak Kelola Sampah
Faktor Penurunan Kualitas Sinyal Wifi Berdasarkan Jarak dan Penghalang
Analisis Dasar Modulasi pada Sistem Telekomunikasi Analog
Pengaruh Ketidakstabilan Fase Osilator terhadap Keteraturan Sinyal Telekomunikasi
Faktor Penyebab Keterbatasan Jaringan Telekomunikasi di Pelosok
MTXLSMART & IZI Jabar Gelar Khitanan Massal
Penasaran dengan Mobil New Creta Alpha? Cek Harganya Di Sini!
Turunkan Stunting, Kemendukbangga Bedah Rumah di Sukabumi

Berita Terkait

Minggu, 18 Januari 2026 - 12:05 WIB

TPA Sarimukti Over Kapasitas, Farhan Ajak Masyarakat Bijak Kelola Sampah

Sabtu, 17 Januari 2026 - 10:43 WIB

Faktor Penurunan Kualitas Sinyal Wifi Berdasarkan Jarak dan Penghalang

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:30 WIB

Analisis Dasar Modulasi pada Sistem Telekomunikasi Analog

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:04 WIB

Pengaruh Ketidakstabilan Fase Osilator terhadap Keteraturan Sinyal Telekomunikasi

Rabu, 14 Januari 2026 - 19:02 WIB

Faktor Penyebab Keterbatasan Jaringan Telekomunikasi di Pelosok

Berita Terbaru

Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Banyak Opsi Racikan Strategi Sang Pelatih. PJ/Dok

FEATURED

Fokus Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Strategi

Selasa, 20 Jan 2026 - 21:14 WIB

bjb Tandamata unggul 3-0 melawan Medan Falcon. PJ/Dok

FEATURED

Unggul 3-0 dari Falcon, bjb Tandamata Siap Hadapi Electric

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:48 WIB

Ir. Andrian Tejakusuma saat menjadi pembicara kegiatan KONI Kota Tasikmalaya. PJ/Joel

FEATURED

KONI Jabar Tegas Tolak Musprov PSTI

Selasa, 20 Jan 2026 - 08:37 WIB