Transaksi di Pasar Kreatif Capai Rp 2,6 Miliar, Tedy Yakin Sinyal Kebangkitan Ekonomi

- Penulis

Kamis, 14 Juli 2022 - 18:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PASAR KREATIF : Ketua DPRD Kota Bandung H. Tedy Rusmawan, A.T., M.M., mengunjungi Pasar Kreatif di Festival Citylink, Bandung, Senin (11/7/2022). Ridwan/Humpro DPRD Kota Bandung

 

BANDUNG, PelitaJabar – Berdasarkan data Disperindag Kota Bandung, transaksi di Pasar Kreatif di Mal Festival Citylink Sabtu lalu mencapai Rp 2,6 Miliar, merupakan sinyal bangkitnya ekonomi.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Ketua DPRD Kota Bandung H. Tedy Rusmawan, A.T., M.M., kebangkitan perekonomian di Kota Bandung sudah berjalan. Hal tersebut ditandai dengan antuasiasme masyarakat lewat geliat ekonomi kreatif.

‘Ini memberikan gambaran bahwa perekonomian di Kota Bandung mulai bangkit kembali. Kita mengapresiasi kepada penyelenggaraan Pasar Kreatif,” ujar Tedy, Kamis 14 Juli 2022.

Ia berharap nilai transaksi atau omzet Pasar Kreatif gelaran Disdagin Kota Bandung ini terus meningkat.

‘Menariknya, event ini salah satu yang ditunggu para buyer dari luar Kota Bandung. Karena produk yang ditampilkan sudah terseleksi dan berkualitas, bahkan ada juga yang diekspor ke luar,’ tuturnya.

DPRD Kota Bandung juga membantu dari sisi anggaran, sehingga diupayakan lebih maksimal ke depannya.

‘Para pelaku atau pengusaha yang belum pernah jualan di mal kini memiliki kesempatan, sehingga produk atau brand mereka menjadi lebih dikenal dan diketahui banyak orang,’ pungkasnya.

Pasar Kreatif memiliki kualitas terbaik, mulai dari fesyen hingga kuliner.

Sebelumnya digelar di TSM Bandung, namun dipindahkan ke FCL. ***

Komentari

Berita Terkait

Lahirkan Atlet Hebat Farhan Dukung Uji Kompetensi Pelatih Cabor
Ribuan Pegawai BKKBN di Gembleng Kopassus
Rusak Parah, Warga Cibuyut Desa Lewo Garut Perbaiki Jalan
Senyuman Santri Yatim Saat Menerima Bantuan Baznas
BLIST Dinilai Mampu Entaskan Kemiskinan, Pengamat Perlu Dikaji
Timnas Atur Strategi di ASEAN U-23 Championship Mandiri Cup 2025
Penyalahgunaan Narkoba Mengkhawatirkan Ratusan ASN Bapenda Ikuti Deteksi Dini
Tercatat 171 Ribu Lebih Pelanggan KA Selama Libur Sekolah

Berita Terkait

Sabtu, 12 Juli 2025 - 19:24 WIB

Lahirkan Atlet Hebat Farhan Dukung Uji Kompetensi Pelatih Cabor

Sabtu, 12 Juli 2025 - 18:32 WIB

Ribuan Pegawai BKKBN di Gembleng Kopassus

Sabtu, 12 Juli 2025 - 17:54 WIB

Rusak Parah, Warga Cibuyut Desa Lewo Garut Perbaiki Jalan

Jumat, 11 Juli 2025 - 16:25 WIB

Senyuman Santri Yatim Saat Menerima Bantuan Baznas

Kamis, 10 Juli 2025 - 20:08 WIB

BLIST Dinilai Mampu Entaskan Kemiskinan, Pengamat Perlu Dikaji

Berita Terbaru

FEATURED

Ribuan Pegawai BKKBN di Gembleng Kopassus

Sabtu, 12 Jul 2025 - 18:32 WIB

DAERAH

Rusak Parah, Warga Cibuyut Desa Lewo Garut Perbaiki Jalan

Sabtu, 12 Jul 2025 - 17:54 WIB

DAERAH

Senyuman Santri Yatim Saat Menerima Bantuan Baznas

Jumat, 11 Jul 2025 - 16:25 WIB