Polda Jabar Tutup Penambangan Ilegal di Bogor

- Penulis

Rabu, 17 Juli 2019 - 12:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar — Ditreskrimsus Polda Jawa Barat menutup tempat tambang Ilegal di Kawasan Cariu, Kabupaten Bogor.

Kabid Humas Polda Jabar, Kombes P Trunoyudo menjelaskan, penutupan dilakukan karena pemilik usaha diduga melakukan usaha pertambangan tanpa izin resmi.

“Lokasi tambang ini ditutup oleh Tim dari Unit II Subdit IV/Tipidter Ditreskrimsus Polda Jabar tanggal 26 Juni. Pemilik usaha melakukan Penambangan pasir di lokasi milik orang lain dan milik sendiri tanpa izin resmi,” ungkapnya di Gedung Ditreskrimsus Polda Jabar, Rabu (17/7).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara, Wadirkrimsus Polda Jabar AKBP Hari Brata mengatakan, penutupan dilakukan karena usaha tambangnya tidak memiliki dokumen.

“Kita menyita alat berat excavator, kendaraan dump truck. Untuk exacavator Ada empat unit kita sita, dan dump truck ada tiga unit,” jelasnya.

Saat ini, tambahnya, tiga pemiliknya dilakukan penyelidikan.

“Ada tiga orang yang Kita periksa dan masih dilakukan penyelidikan, yakni HC, RS Dan Bs,” pungkasnya.

Ketiga orang ini dijerat pasal 158, Tentang usaha penambangan tanpa IUP, IPR, IUPK. Rief

Komentari

Berita Terkait

Denny Susanto Minta Ketua PSSI Yogyakarta Dihukum Berat
Ketum KONI Jabar Kukuhkan Komisi & Tim Keabsahan Porprov XV 2026
Panglima TNI Sambut Presiden Usai Lawatan ke Timur Tengah
Pelanggar Buang Sampah Terpantau CCTV
Nantikan PERSIB VS Bali United FC di BRI Liga 1 2025
Terungkap, Milenial Menyukai Lari Capai 37 Persen
Ada Coach Ternama di MH Soccer, Daftar Gratis Lho
Sambangi PWI, Erwin Sebut Pribadi Pemaaf Bawa Kebahagiaan

Berita Terkait

Rabu, 16 April 2025 - 17:39 WIB

Denny Susanto Minta Ketua PSSI Yogyakarta Dihukum Berat

Rabu, 16 April 2025 - 10:16 WIB

Ketum KONI Jabar Kukuhkan Komisi & Tim Keabsahan Porprov XV 2026

Selasa, 15 April 2025 - 20:11 WIB

Panglima TNI Sambut Presiden Usai Lawatan ke Timur Tengah

Selasa, 15 April 2025 - 20:01 WIB

Pelanggar Buang Sampah Terpantau CCTV

Selasa, 15 April 2025 - 19:53 WIB

Nantikan PERSIB VS Bali United FC di BRI Liga 1 2025

Berita Terbaru

FEATURED

Denny Susanto Minta Ketua PSSI Yogyakarta Dihukum Berat

Rabu, 16 Apr 2025 - 17:39 WIB

FEATURED

Panglima TNI Sambut Presiden Usai Lawatan ke Timur Tengah

Selasa, 15 Apr 2025 - 20:11 WIB

FEATURED

Pelanggar Buang Sampah Terpantau CCTV

Selasa, 15 Apr 2025 - 20:01 WIB

FEATURED

Nantikan PERSIB VS Bali United FC di BRI Liga 1 2025

Selasa, 15 Apr 2025 - 19:53 WIB