ACT dan PT Daesa Agung Indonesia Bagikan Paket Kepada 1000 Guru

- Penulis

Jumat, 26 November 2021 - 19:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – Sebagai bentuk perhatian terhadap Para Guru, Aksi Cepat Tanggap (ACT) – bersama PT Daesa Agung Indonesia, memberikan tanda kasih kepada 1000 guru yang tersebar di wilayah bandung dan sekitarnya.

Tenaga pengajar ini meliputi berbagai tingkatan sekolah, dari mulai RA/TK, MI/SD, SMP/MTs, SMA/SMK/MA.

Aksi memperingati hari guru ini juga berkolaborasi dengan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Peduli Kota Bandung, Forum Osis SMK Jawa Barat, dan Himpunan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Anak Usia Dini Indonesia.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Wina Siti Maesaroh, selaku kepala cabang ACT Bandung mengatakan, kegiatan tersebut merupakan bentuk perhatian dan kepedulian kami kepada para guru, karena sampai saat ini masih ada guru – guru yang kehidupannya dibawah sejahtera, maka  ACT bersama PT Daesa Agung Indonesia memberikan tanda terimakasih kepada mereka.

‘Aksi ini juga dilakukan secara berkeliling ke beberapa sekolah yang ada di wilayah Bandung dan kabupaten Bandung,’ paparnya Jumat 26 November 2021.

Para guru pun sangat antusias dan mengapresiasi kegiatan yang dilakukan ACT ini.

‘Terimakasih banyak atas perhatian yang diberikan oleh ACT beserta semua yang mendukung acara ini, semoga menjadi kepedulian yang menginspirasi yang lain,’ ucap perwakilan guru SMP 4 Bandung. ***

Komentari

Berita Terkait

Farhan Minta Prakarsa RW Berdampak Nyata
Peran Crystal Oscillator Dalam Menjaga Stabilitas Frekuensi Sistem Telekomunikasi
Perancangan Canttena Kaleng untuk Penguat Sinyal Wifi Indihome
Studi Propagasi Gelombang Radio
Adira Kenalkan Hasanah, Pembiayaan Haji Plus Tanpa Jaminan
Prof Cipto Kembali Maju Pimpin PSTI Jabar
Nuryadi Beberkan Kenapa Tidak Bantu BK Muaythai
Master Suryana Minta Ajang ITN Open IX 2026 Jaga Kualitas

Berita Terkait

Sabtu, 10 Januari 2026 - 15:05 WIB

Farhan Minta Prakarsa RW Berdampak Nyata

Sabtu, 10 Januari 2026 - 08:16 WIB

Peran Crystal Oscillator Dalam Menjaga Stabilitas Frekuensi Sistem Telekomunikasi

Jumat, 9 Januari 2026 - 18:12 WIB

Perancangan Canttena Kaleng untuk Penguat Sinyal Wifi Indihome

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:21 WIB

Studi Propagasi Gelombang Radio

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:08 WIB

Adira Kenalkan Hasanah, Pembiayaan Haji Plus Tanpa Jaminan

Berita Terbaru

Farhan saat Siskamling Siaga Bencana. PJ/Dok

FEATURED

Farhan Minta Prakarsa RW Berdampak Nyata

Sabtu, 10 Jan 2026 - 15:05 WIB

Foto ilustrasi. Web

FEATURED

Studi Propagasi Gelombang Radio

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:21 WIB

PT Adira Finance meluncurkan Hasanah, produk pembiyaan haji plus tanpa jaminan di Jakarta. PJ/Dok

EKONOMI

Adira Kenalkan Hasanah, Pembiayaan Haji Plus Tanpa Jaminan

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:08 WIB