Pos Indonesia Catat Pertumbuhan Net Income Rp 584 Miliar

- Penulis

Jumat, 28 Januari 2022 - 19:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANDUNG, PelitaJabar – PT Pos Indonesia mencatat, pertumbuhan Net Income 71 persen sebesar Rp 584 miliar. Salah satunya berasal dari kontribusi kebijakan efisiensi biaya sebesar -16 persen.

Revenue Outlook 2021 mengalami penurunan dibandingkan 2020 karena program penyaluran BST tahun 2021 lebih kecil.

Kontribusi efisiensi biaya yang paling signifikan diperoleh dari biaya administrasi yang turun 64 persen, biaya umum 46 persen dan biaya operasi 29 persen.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tak hanya itu, 2 aplikasi mobile PosPay un-tuk Layanan Jasa Keuangan dan PosAja untuk layanan jasa Kurir dan Logistik juga meningkat tajam.

‘Berkat kerja keras semua insan pos, di penghujung tahun 2021 jumlah Number of Account (NoA) PosPay telah mencapai lebih dari 1,5juta NoA dan downloader PosAja lebih dari 223ribu,’ jelas Faizal Rochmad Djoemadi, Direktur Utama PT Pos Indonesia (Persero) di Bandung, Jumat 28 Januari 2022.

Pada tahun 2022 Pos Indonesia menargetkan jumlah O-Ranger naik tiga kali lipat atau 20.000 agen dari posisi saat ini 9.300 agen.

Dalam RKAP 2022 Pos Indonesia menetapkan target pertumbuhan Revenue sebesar 21,51 persen target pertumbuhan Net Income sebesar 8,2 persen dan pertumbuhan EBITDA sebesar 22,05 persen sehingga diharapkan aset perusahaan tumbuh sebesar 8,81 persen. ***

Komentari

Berita Terkait

KORMI Hentikan DOP Jika Inorga Tak Lakukan Ini
Budi Sebut Soal Aturan Cabor Bisa Mencontoh KONI Jabar
Peserta Peparpelkot 2025 Tembus 335
Badami, Diskominfo Manfaatkan AI
Asmul Tinjau Sarana Mitigasi Kebencanaan
Dewan Dorong Bandung Jadi Kota Layak Anak
Arief Prayitno Janji Tingkatkan Prestasi Cabor Layar
Gianto : Jadi Pengurus Bukan Yang Diurus, Bekerjalah Dengan Hati Nurani

Berita Terkait

Rabu, 30 April 2025 - 12:49 WIB

KORMI Hentikan DOP Jika Inorga Tak Lakukan Ini

Selasa, 29 April 2025 - 09:30 WIB

Budi Sebut Soal Aturan Cabor Bisa Mencontoh KONI Jabar

Selasa, 29 April 2025 - 09:09 WIB

Peserta Peparpelkot 2025 Tembus 335

Senin, 28 April 2025 - 20:16 WIB

Badami, Diskominfo Manfaatkan AI

Senin, 28 April 2025 - 15:51 WIB

Asmul Tinjau Sarana Mitigasi Kebencanaan

Berita Terbaru

FEATURED

KORMI Hentikan DOP Jika Inorga Tak Lakukan Ini

Rabu, 30 Apr 2025 - 12:49 WIB

FEATURED

Budi Sebut Soal Aturan Cabor Bisa Mencontoh KONI Jabar

Selasa, 29 Apr 2025 - 09:30 WIB

FEATURED

Peserta Peparpelkot 2025 Tembus 335

Selasa, 29 Apr 2025 - 09:09 WIB

FEATURED

Badami, Diskominfo Manfaatkan AI

Senin, 28 Apr 2025 - 20:16 WIB

FEATURED

Asmul Tinjau Sarana Mitigasi Kebencanaan

Senin, 28 Apr 2025 - 15:51 WIB