Usai Apel Pagi, Staf ASN Setwan DPRD Pungut Sampah

- Penulis

Kamis, 4 Mei 2023 - 05:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

APEL : Staf ASN dan Non ASN di lingkungan Sekretariat DPRD Kota Bandung melaksanaan apel pagi di halaman Gedung DPRD Kota Bandung, Kamis (4/5/2023). Handoko/Humpro DPRD Kota Bandung.

BANDUNG, PelitaJabar – Seluruh staf ASN dan Non ASN di lingkungan Sekretariat DPRD Kota Bandung melaksanakan kegiatan apel pagi di halaman Gedung DPRD Kota Bandung, Kamis (4/5/2023).

Pembina Apel adalah Kepala Sub Bagian Kerjasama dan Aspirasi Sekretariat DPRD Kota Bandung Syandi Nur Erawan, S.E., M.M.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Syandi mengatakan agar menjaga kedisiplinan baik dalam pekerjaan maupun kehadiran dan aktif mengikuti apel.

Dia juga berpesan tetap menjaga etos kerja, tetap disiplin, tetap semangat, dan tetap kompak untuk memberikan pelayanan terbaik kepada anggota dewan.

“Karena tugas kita, sekretariat dewan adalah memfasilitasi, administrasi, keuangan, maupun kesekretariatan. Kemudian kita mendukung tugas dan fungsi DPRD,” tegasnya.

Beberapa hal penting yang harus dijaga salah satunya program pemerintah seperti Kang Pisman.

Seusai apel pagi dilanjutkan dengan Gerakan Pungut Sampah di lingkungan sekitar Sekretariat DPRD Kota Bandung.***

Komentari

Berita Terkait

Kota Bandung Berpotensi Angin dan Petir, BMKG Sarankan Ini
HSN 2025, Menteri PPPA Serahkan Sejumlah Bantuan ke P3SB
HJKB 215, Puluhan Kendaraan Hias Terangi Kota Bandung
Malaysia Hingga India Hadiri Pembukaan Asia Africa Festival 2025
Dosen Tel-U Sabet Empowered Women Awards 2025 Tingkat Asia-Pasifik
Pasar Murah & Pengobatan Gratis Semarakkan HUT 61 Golkar Kota Bandung
Karena Susu “MBG” Puluhan Siswa di Kadungora Tumbang
Luar Biasa, Aksi Daffa Cegah Gangguan Lancarkan Perjalanan Kereta Api

Berita Terkait

Kamis, 6 November 2025 - 20:33 WIB

Kota Bandung Berpotensi Angin dan Petir, BMKG Sarankan Ini

Senin, 3 November 2025 - 14:24 WIB

HSN 2025, Menteri PPPA Serahkan Sejumlah Bantuan ke P3SB

Minggu, 26 Oktober 2025 - 20:02 WIB

HJKB 215, Puluhan Kendaraan Hias Terangi Kota Bandung

Senin, 20 Oktober 2025 - 17:08 WIB

Malaysia Hingga India Hadiri Pembukaan Asia Africa Festival 2025

Minggu, 19 Oktober 2025 - 15:05 WIB

Dosen Tel-U Sabet Empowered Women Awards 2025 Tingkat Asia-Pasifik

Berita Terbaru

Walikota Bandung M. Farhan menutup SO SEA Football Competition 2025. PJ/Joel

FEATURED

Farhan Tutup SO SEA Football Competition 2025

Sabtu, 15 Nov 2025 - 13:47 WIB

Ilman Murgan (Regional Business Development Director Nazava), Muammar MH Milhim (Wakil Duta Besar Palestina), Muhammad Zuhaili (Executive Chairman IIYL), dan Ujang Koswara (Owner Nazava) berfoto bersama usai penyerahan filter air Nazava di Kedubes Palestina, Jakarta. PJ/Dok

FEATURED

Peduli Palestina, IIYL Kirim Ratusan Filter Air Nazava

Jumat, 14 Nov 2025 - 21:47 WIB

FEATURED

Jika Diamanahi, drg. H Dicky Siap Pimpin LDII Jabar

Jumat, 14 Nov 2025 - 18:55 WIB

Setelah Jabodetabek, IndiHome FTTR dan IndiHome SMART Indoor Camera hadir di Kota Bandung. PJ/Dok

FEATURED

Rumah Jadi Aman Berkat IndiHome FTTR & SMART Indoor Camera

Jumat, 14 Nov 2025 - 16:07 WIB